Aplikasi Belajar Akuntansi Dasar

Authors

  • Faizal Akbar Pratama Telkom University
  • Hetti Hidayati Telkom University

Abstract

ABSTRACT The existence of accounting is inseparable from the needs of the community that follow developments. Accounting rules, concepts and techniques develop from one thought to the next to balance the increasing need for information as a logical consequence of development. Students' understanding of basic accounting is very important to achieve competency standards. A good learning process and the use of appropriate learning media greatly influence the success of the learning process. The basic Android-based accounting learning application is used as a supporting tool in learning which contains material modules, simulation of recording and problem training as a benchmark for understanding students. ABSTRAK Keberadaan akuntansi tidak lepas dari kebutuhan masyarakat yang mengikuti perkembangan. Kaidah, konsep dan teknik akuntansi berkembang dari satu pemikiran menuju pemikiran berikutnya untuk mengimbangi peningkatan kebutuhan informasi sebagai konsekuensi logis dari perkembangan. Pemahaman mahasiswa dalam bidang akuntansi dasar sangat penting untuk mencapai standar kompetensi. Proses belajar di pengaruhi faktor dari dalam maupun luar mahasiswa, di antaranya media belajar. Penggunaan media belajar yang tepat sangat mempengaruhi keberhasilan proses belajaran. Aplikasi belajar akuntansi dasar yang berbasis android ini digunakan sebagai sarana pendukung dalam belajar yang berisikan modul-modul materi, simulasi pencatatan dan latihan soal sebagai tolak ukur pemahaman mahasiswa.

Downloads

Published

2019-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi