Aplikasi Perencanaan dan Pengendalian Anggaran dengan Pendekatan Activity Based Budget di Perusahaan Pendidikan

Authors

  • Kinkan Wandana Ayu Fauziah Telkom University
  • Asti Widayanti Telkom University
  • Kastaman Kastaman Telkom University

Abstract

Abstract— Expert Course is an educational service company that organizes a study guide (bimbel) for students only. Expert Course located at the Cherry Fields Cluster Calista housing complex No. 9P Ciganitri, Bandung, and West Java. Currently, the budget management is still logged and managed manually so that there can be errors or lost data in its reality logging. So to overcome the problem is built a Web application that can plan budgets with Activity Based Budget method. This web-based application is built with objectoriented methods and the development of SDLC models and uses the PHP programming language and Codeigniter Framework. The app has the functionality to manage activities that occur, manage budgets by activity, record budget-Realization reports, and present Journal, Ledger, and budget-realization reports. Keywords— Budget, Activity Based Budget, Codeigniter Framework, Education Service Company Abstrak— Expert Course adalah perusahaan jasa pendidikan yang menyelenggarakan bimbingan belajar (bimbel) khusus untuk mahasiswa. Expert Course berlokasi di Kompleks Perumahan Cherry Fields Cluster Calista No.9P Ciganitri, Bandung, Jawa Barat. Saat ini, pengelolaan anggaran masih dicatat dan dikelola secara manual Sehingga dapat terjadi kesalahan atau kehilangan data dalam pencatatan realisasinya. Maka untuk mengatasi permasalahan tersebut dibangun sebuah aplikasi web yang dapat merencanakan anggaran dengan metode Activity Based Budget. Aplikasi berbasis web ini dibangun dengan metode berorientasi objek dan pengembangan model SDLC serta menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Framework Codeigniter. Aplikasi ini memiliki fungsionalitas untuk mengelola aktivitas yang terjadi, mengelola anggaran berdasarkan aktivitas, mencatat laporan realisasi anggaran, dan menyajikan jurnal, buku besar, dan laporan realisasi anggaran. Kata Kunci— Anggaran; Activity Based Budget; Framework Codeigniter; Perusahaan Jasa Pendidikan

Downloads

Published

2020-08-01

Issue

Section

Program Studi D3 Sistem Informasi Akuntansi