Aplikasi Profiling Tes Self Inventory Psikologi Berbasis Web (studi Kasus: Fakultas Ilmu Terapan)

Authors

  • Zahid Musthofainal Akhyar Telkom University
  • Suryatiningsih Suryatiningsih Telkom University
  • Mutia Qana’a Telkom University

Abstract

Abstrak Aplikasi Profiling Tes Self Inventory Psikologi adalah sebuah aplikasi berbasis web yang membahas tentang tes psikologi. Aplikasi ini mengambil studi kasus di Fakultas Ilmu Terapan, Telkom University Bandung. Tes psikologi sebelumnya pernah ada, tetapi dikarenakan biaya tes yang cukup mahal maka tidak diterapkan lagi. Karena tidak diterapkan lagi, maka dosen wali belum dapat mengetahui kepribadian ataupun kecerdasan mahasiswa untuk karirnya di masa mendatang dan mahasiswa belum mengetahui kecerdasan ataupun bakat yang dimiliki. Aplikasi ini dibangun untuk membantu dosen dan mahasiswa untuk mendata dan mengetahui psikologi mahasiswa seperti potensi diri, kecerdasan, tipe kepribadian, minat, dan bakat. Pembuatan aplikasi ini menggunakan metode Waterfall dan menggunakan bahasa pemrograman PHP Framework CodeIgniter dan database MySQL. Hasil dari aplikasi dapat membantu dosen dalam mendata dan rekap hasil tes dan mahasiswa dalam mendata hasil tes yang dilakukan. Kata Kunci: Tes Psikotes, Tes Profiling, Aplikasi, Self Inventory, CodeIgniter Abstract Application Profiling Test Self Inventory Psychology is a web-based application that discusses about psychological tests. This application take a study case in the Faculty of Applied Science, Telkom University Bandung. Psychological tests have existed before, but because the test fees are quite expensive so they are no longer applied. Because it’s no longer applied, the guardian lecturer can’t know the personality or intelligence of student for their future careers and students don’t yet know their intelligence or talent. This application was built to help lecturers and students to record and know student psychology such as self potential, intelligence, personality types, interests, and talents. Making this application using the Waterfall method and using the PHP Framework CodeIgniter programming language and MySQL database. The results of the application can help lecturers to record and recap the results of test and student in recording the result of tests conducted. Keywords: Psychotest, Profiling Test, Application, Self Inventory, CodeIgniter

Downloads

Published

2020-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Sistem Informasi