Prototipe Tong Sampah Pintar Dan Mandiri

Authors

  • Harist Abdurrahman Telkom University
  • Periyadi Periyadi Telkom University
  • Tedi Gunawan Telkom University

Abstract

Abstrak Di zaman sekarang,Masih banyak dijumpai tempat sampah yang muatan nya melebihi kapasitas,terutama di tempat umum seperti Bandara,Stasiun,dan tempat umum lainnya,hal itu bisa di sebabkan oleh beberapa faktor yaitu,petugas yangkurang memperhatikan tempat sampah yang sudahpenuh,pengguna yang memaksa buang sampah pada tempat sampah yang sudah penuh, maka dari itu diperlukan tong sampah yang dapat beroperasi secara "Mandiri" yaitu dengan bantuan Arduino sebagai mikrokontroler, dan juga sensor PING yang dapat mendeteksi saat akan ada orang yang ingin membuang sampah lalu tutup tong sampah akan terbuka dengan bantuan motor servo,dan akan ada sensor PING yang dapat mengukur ketinggian sampah pada tong sampah, saat sampah sudah mencapai ketinggian maksimal maka Line Follower yang terpasang pada tong sampah akan aktif membawa tong sampah ke ruang petugas kebersihan, sehingga diharapkan akan mengurangi penumpukan sampah yang disebabkan oleh beberapa faktor yang disebutkan diatas. Abstract In this day and age, there are still many trash cans whose cargo exceeds capacity, especially in public places such as airports, stations and other public places, this can be caused by several factors, namely, officers who do not pay attention to the trash can that is full, users which forces the waste to be disposed of in a trash can that is full, therefore a trash can that can operate "independently" is needed, namely with the help of Arduino as a microcontroller, as well as a PING sensor that can detect when someone wants to dispose of garbage and then close the trash will open with the help of a servo motor, and there will be a PING sensor that can measure the height of the trash in the trash, when the trash has reached its maximum height, the Line Follower installed in the trash can will actively carry the trash can to the janitor's room, so itis hoped thatit will reduce the buildup. waste caused by several of the factors mentioned above

Downloads

Published

2021-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Teknologi Komputer