Rancang Bangun Prototipe Pengukuran Kecepatan Angin Dan Arah Angin

Authors

  • Gebrieldo Girsang Telkom University
  • Gita Indah Hapsar Telkom University
  • Devie Ryana Suchendra Telkom Universisty

Abstract

Abstrak: Angin merupakan Aliran udara yang bermuara dari daerah yang bertekanan tinggi ke daerah yang bertekanan rendah.data kecepatan angin,arah angin,kelembapan dan suhu dipakai buat mengetahui informasi keadaan cuaca sebelum berlayar ke laut.dalam mengetahui kecepatan angin,arah angin,kelembapan dan suhu dibutuhkan alat ukur yang akurat.alat ukur yang akan digunakan adalah Anemometer yang memiliki sensor optocoupler sebagai pembaca kecepatan angin,Wind Vane yang memiliki 8 sensor hall effect dan Sensor DHT untuk membaca kelembapan dan suhu.keperluan dari alat ukur prototipe kecepatan angin,arah angin,kelembapan dan suhu untuk mendapatkan informasi keadaan cuaca sebelum berlayar ke laut.tujuan dari penerapan alat ukur kecepatan angin,arah angin,kelembapan dan suhu adalah untuk meminimalkan kecelakaan sebelum berlayar ke laut.pada penelitian ini dilakukan untuk monitoring dan memudahkan Nelayan medapat infomasi pengamatan kondisi angin.hasil dari monitoring kecepatan angin,arah angin,kelembapan dan suhu akan dilihat melalui LCD 20X4 dan datanya kemudian dikirim ke database website melalui Nodemcu yang telah terhubung ke jaringan internet. Kata Kunci : Anemometer,kecepatan angin,arah angin,kelembapan,suhu,Nodemcu,LCD 20X4,sensor hall effect,Wind Vane Abstract: Wind is the flow of air that empties from areas of high pressure to areas of low pressure. Data on wind speed, wind direction, humidity and temperature are used to find out information on weather conditions before sailing to the sea. In knowing wind speed, wind direction, humidity and temperature are needed an accurate measuring instrument. The measuring instrument to be used is an anemometer which has an optocoupler sensor as a wind speed reader, a Wind Vane which has 8 hall effect sensors and a DHT sensor to read humidity and temperature. the purposes of the prototype measuring instrument are wind speed, wind direction, humidity and temperature to obtain information on weather conditions before sailing to the sea. The purpose of the application of measuring wind speed, wind direction, humidity and temperature is to minimize accidents before sailing to the sea. This study was conducted to monitor and make it easier for fishermen to obtain information on observing wind conditions. the results of monitoring wind speed, wind direction, humidity and temperature will be viewed through a 20X4 LCD and the data will then be sent to the website database via Nodemcu which is connected to the internet network. Keywords:Anemometer,windspeed,direction,humidity,temperature,Nodemcu,LCD20X4,halleffect sensor,WindVane

Downloads

Published

2021-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Teknologi Komputer