Sistem Pendeteksi Stok Makanan Pada Media Penyimpanan Berbasis Single-Board Microcontroller

Authors

  • Dita Oktari Telkom University
  • Devie Ryana Suchendra Telkom University
  • Periyadi Periyadi Telkom University

Abstract

Abstrak - Penghitungan stok makanan pada restoran sering kali terjadi kesalahan dengan melakukan pengecekan secara manual, akibatnya banyak proses penyediaan makanan yang tidak termonitor dengan baik. Tujuan dari proyek akhir alat ini dapat mempermudah dalam melakukan pengecekan stok makanan yang ada pada media penyimpan dengan menggunakan sensor ultrasonic sebagai pendeteksi dan diproses oleh arduino uno, menggunakan LCD untuk menampilkan data stok makanan. memberi peringatan berupa suara dari buzzer dan masuk pesan singkat melalui telegram bahwa kondisi stok makanan aman atau sudah habis. akurasi yang dimiliki oleh sistem dalam melakukan pengecekan stok makanan adalah sekitar 95%.

Kata Kunci:-pendeteksi makanan, restoran, arduino uno, telegram

References

REFERENSI

B. Budiarto, N. Opier, A. D. Saputro, A. H. Mujianto,

A. Sahala, and J. Prayitno,

Informasi Manajemen Stok Makanan,= Forum Ilm.,

vol. Vol. 14, no. No. 2, pp. 6–7, 2016.

M. Tarigan and D. Handayani,

Pengembangan Sistem Pencatatan Stok Barang

Dengan Teknologi RFID,= J. Bit, vol. 16, no. 2, pp.

–46, 2020.

D. T. Anggoro, R. Yunestri, and S. N. Chaniago,

Makanan Pada Restoran Bubur Ayam Doplangan,=

pp. 1–21, 2021, [Online]. Available:

https://osf.io/preprints/hm54b/%0Ahttps://osf.io/hm

b/download.

T. S. Ramadhani, S. Suryadi, and D. Irmayani,

Berbasis Web,= J. Inform., vol. 6, no. 2, pp. 35–40,

, doi: 10.36987/informatika.v6i2.745.

J. Sistem and K. Tgd,

Monitoring Stok Minuman Di Vending Machine

Berbasis IoT,= vol. 1, no. 2, pp. 57–64, 2022,

[Online]. Available:

https://ojs.trigunadharma.ac.id/index.php/jskom.

N. H. L. Dewi, M. F. Rohmah, and S. Zahara,

Esp8266 Berbasis Internet of Things (Iot),= J. Tek.

Inform., p. 3, 2019.

D. Alexander and O. Turang,

Sisrem Relay Pengenadalian Dan Penghematan

Pemakaian Lampu,= Semin. Nas. Inform., vol. 2015,

no. November, pp. 75–85, 2015.

Downloads

Published

2023-06-26

Issue

Section

Program Studi D3 Teknologi Komputer