Analisis Service Quality Dengan Menggunakan Metode IPA Pada Bungsu Tour & Travel

Authors

  • Muhammad Farhanuddin Gumilar Telkom University
  • Rennyta Yusiana Telkom University

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen Bungsu Tour & Travel. Tujuan dari penelitian ini untuk mengukur kepuasan pelanggan berdasarkan dimensi SERVQUAL yang telah diterapkan oleh Bungsu Tour & Travel untuk pelanggan yang telah menggunakan jasa Bungsu Tour & Travel. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dengan menggunakan metodde Importance Perfomance Analysis (IPA). Kesimpulan pada penelitian ini adalah harapan pelanggan Bungsu Tour & Travel adalah sangat sesuai dengan persentase 88%. Sedangkan persepsi pelanggan atas kinerja yang telah diberikan Bungsu Tour & Travel adalah puas dengan persentase 80%. Tingkat kepuasan pelanggan atas kinerja adalah 4,01, sedangkan tingkat harapan 4,52 dapat diartikan bahwa harapan pelanggan belum sesuai dengan kenyataan pelanggan. Terdapat 5 aspek yang harus diperbaiki pelayanan pada Bungsu Tour & Travel.

Kata Kunci: Kepuasan Pelanggan, Kualitas Layanan, Important Performance Analysis (IPA)

References

Buku

Tjiptono, F. (2019). Service, Quality & Customer

Satisfaction Edisi 5. Yogyakarta: Andy

Fatihudin, D., & Firmansyah, M.A., (2019). Pemasaran

Jasa (Strategi, Mengukur Kepuasan Dan Loyalitas

Pelanggan), Yogyakarta: CV Budi Utama

Handayani, Ririn. 2020. Metodologi Penelitian Sosial.

Yogyakarta: Trussmedia Grafika.

Sujarweni, V. W. (2020). Metodologi Penelitian Bisnis &

Ekonomi. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Jurnal

Armaniah, H., Marthanti, A.S., & Yusuf, F., (2019).

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN

TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA

BENGKEL AHASS HONDA TANGERANG.

Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen. Vol. 2 No. 2

Tahun 2019.

Suryani, D.A. (2018). Analisis Kualitas Pelayanan

Dengan Menggunakan Metode IPA Pada

Transvision Bandung 2018.

Webiste

Bahas Tuntas Industri Pariwisata dari Pengertian Hingga

Contohnya. (2021).

https://www.linovhr.com/industri-pariwisata/.

Diakses pada 18 Juni 2023

Memahami Peluang Bisnis di Industri Pariwisata. (2023).

https://www.cimbniaga.co.id/id/inspirasi/bisnis/m

emahami-peluang-bisnis-di-industri-pariwisata.

Diakses pada 18 Juni 2023

Downloads

Published

2023-12-21

Issue

Section

Program Studi D3 Manajemen Pemasaran