Upgrading Sistem Komunikasi Intercom Dan Perancangan Aplikasi Ui Menggunakan Lvgl Untuk Software Voice Intercom Naval System

Authors

  • Holidin Holidin Telkom University
  • Aris Hartaman Telkom University
  • Wisnu Adji Kharisma PT. Len Industri (Persero)

Abstract

Abstrak — Software voice intercom naval system merupakan perancangan dan implementasi untuk naval communication system. Sistem dirancang menggunakan teknologi audio digital dengan ethernet network backbone yang fleksibel untuk mengkonfigurasi dan mengintegrasikan dengan sub-sistem lainnya. Software voice intercom naval system yang sudah terpasang di device naval memiliki beberapa kekurangan, termasuk masalah bug karena menggunakan driver system linux desktop standar. Akibatnya, sistem menjadi berat dan memakan banyak sumber daya, yang mengakibatkan penurunan kinerja performance booting time. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, pada proyek akhir ini telah dibuat design user interface software voice intercom naval system dengan menggunakan library user interface light and versatile embedded graphics library (LVGL) dan tools squareline studio. Proses perancangan user interface ini berfokus pada penggunaan widget dan user interface control yang telah ada sebelumnya dalam bentuk design user interface figma. Hasil perancangan user interface ini akan digunakan sebagai bagian dari proses upgrade software voice intercom naval system, dengan tujuan meningkatkan sistem dan memiliki tampilan yang responsif. Hasil pengujian user interface yang telah dilakukan uji fungsional dan uji subjektif mendapatkan hasil yang diperoleh berdasarkan survey pada 11 orang responder yang merupakan praktik kerja di PT. Len Industri, dari pengujian yang sudah dilakukan mendapatkan hasil setuju 72,7% dan sangat setuju 46,2%. Dengan adanya perancangan User Interface dapat memudahkan dan mempercepat dalam melakukan proses pemanggilan.

Kata kunci— software voice intercom naval system, bug, kinerja booting time, design user interface, upgrade, squareline studio

References

PT. Len Industri, "Integrated Communication System," PT. Len Industri, Bandung, 2023.

LVGL, "Document Library LVGL," Sphinx, 11 April 2022. [Online]. Available: https://docs.lvgl.io/8.2/widgets/core/index.html. [Accessed 13 March 2023].

W. Mumtaz, "Analisis User Interface (UI) dan User Experience (UX) pada AIS UIN Jakarta Menggunakan Metode Heuristic Evaluatiom dan Webuse dengan Standar ISO 13407," UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Jakarta, 2019.

M. A. Muhyidin, M. A. Sulhan, A. Sevtiana "Perancangan UI/UX Aplikasi MY CIC Layanan Informasi Akademik Mahasiswa Menggunakan Aplikasi Figma," JURNAL DIGIT Vol. 10, p. 210, 2020.

M. Nauval, "Analisis Komponen Desain Layout, Warna, dan Kontrol Pada Antarmuka Pengguna Aplikasi Mobile Berdasarkan Kemudahan Penggunaan (Studi Kasus: Aplikasi Olride)," JURNAL TEKNIK ITS, Pebruary 2018.

R. L. Ramadhan, A. Syahrina, A. Musnansyah, "Perancangan Ulang User Interface dan User Experience pada Website Telkom University Open Library Menggunakan Metode User Centered Design," e-Proceeding of Engineering, Oktober 2021.

Z. Miklankova, "Micropython binding to graphics library in Zephyr Operating Systems," pp. 22-24, 2021.

LVGL, "Welcome to the documentation of LVGL," LVGL, 14 May 2021. [Online]. Available: https://docs.lvgl.io/latest/en/html/index.html. [Accessed June 16 2023].

"SquareLine Studio 1.2.1," SQUARELINE, 2023. [Online]. Available: https://docs.squareline.io/docs/introduction/overview/. [Accessed 13 March 2023]. [10 ]

Zhan, "Tutorial C," C++ Belajar C++, 31 Mei 2018. [Online]. Available: https://www.belajarcpp.com/tutorial/c/pengenalanbahasa-pemrograman-c/. [Accessed 20 June 2023].

"BeagleBone_ Black Industrial," beagleboard.org, 2023. [Online]. Available: https://www.beagleboard.org/boards/beagleboneblack-industrial. [Accessed 13 March 2023].

"4D Systems LCD Capes for BeagleBone Black," Mousers Electronic, 2023. [Online]. Available: https://www.mouser.co.id/new/4d-systems/4dsystemslcdcape-beagleboneblack/. [Accessed 13 March 2023].

Mastering CMake, "Cross Compiling With CMake," Sphinx, [Online]. Available: https://cmake.org/cmake/help/book/masteringcmake/chapter/Cross%20Compiling%20With%20CM

ake.html. [Accessed 1 Agustus 2023].

G. P. Aryo, E. Karyawati, M. Mahendra "Desain Antarmuka Aplikasi Streaming Radio," Jurnal

PengabdianInformatika, 2023.

PT. Len Industri, "Integrated Communication System," PT. Len Industri, Bandung, 2023.

LVGL, "Document Library LVGL," Sphinx, 11 April 2022. [Online]. Available: https://docs.lvgl.io/8.2/widgets/core/index.html. [Accessed 13 March 2023].

W. Mumtaz, "Analisis User Interface (UI) dan User Experience (UX) pada AIS UIN Jakarta Menggunakan Metode Heuristic Evaluatiom dan Webuse dengan Standar ISO 13407," UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Jakarta, 2019

Downloads

Published

2024-02-09

Issue

Section

Program Studi D3 Teknologi Telekomunikasi