Aplikasi Pemantauan Kegiatan Ekstrakurikuler Di Smp Negeri 31 Bandung

Authors

  • Ayu Kartika Sandhy Telkom University
  • Ady Purna Kurniawan Telkom University
  • Elis Hernawati Telkom University

Abstract

Ekstrakurikuler adalah kegiatan di luar jam sekolah yang bertujuan meningkatkan bakat atau hobi yang dimiliki siswa agar tersalurkan. Pemantauan kegiatan ekstrakurikuler yang berjalan dirasa kurang karena wali murid tidak dapat mengetahui kegiatan anak didiknya setelah jam sekolah selesai. Disamping itu kesiswaan tidak dapat melakukan pemantauan kegiatan ekstrakurikuler karena kesiswaan hanya mendapatatkan hasil akhir dari kegiatan tersebut. Pelatih juga merasa kesulitan dalam melakukan rekap seluruh jumlah nilai dan menghitung seluruh jumlah kehadiran siswa oleh sebab itu pentingnya pembuatan aplikasi ini, untuk mempermudah pemantauan kegiatan ekstrakurikuler dan merekap seluruh kegiatan ekstrakurikuler dengan aplikasi berbasis web yang mengunakan bahasa pemograman PHP, mengunakan framework Code Igniter dan database PHPmyadmin. Setelah melakukan pengujian terhadap aplikasi mampu menangani pemantauan kegiatan ekstrakurikuler untuk wali murid, memudahkan pelatih dalam mengelola hasil kegiatan ekstrakurikuler dan kesiswaan dapat memantau kegiatan ekstrakurikuler. Kata Kunci: Pemantauan, Ekstrakurikuler, Pengelolaan Extracurricular monitoring activities that are running are considered lacking because the student guardian cannot know the activities of their students after school hours are finished. Besides that students can not carry out extracurricular activities because students only take the final result of the activity. The trainer also finds it difficult to recap all the different amounts and numbers of students with that reason to make, to facilitate extracurricular activities and recapitulate all extracurricular activities with web-based applications that use PHP programming language, using the Code Igniter framework and database PHPmyadmin. After spending on activities that are suitable for extracurricular activities for students, you can manage existing activities and can check extracurricular activities. Keywords: Monitoring, Extracurricular, Management

Downloads

Published

2018-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Manajemen Informatika