Display Ruangan Dosen Menggunakan Mikrokontroler Di Fakultas Ilmu Terapan Universitas Telkom

Authors

  • Fahrurozi Adi Nugroho Telkom University
  • Unang Sunarya Telkom University
  • Dadan Nur Ramadan Telkom University

Abstract

Abstrak Ruang dosen haruslah memiliki suasana dan kondisi yang nyaman agar dosen dapat lebih fokus pada pekerjaannya. Faktor-faktor yang mempengaruhi kenyamanan ruang dosen antara lain seperti aktifitas mahasiswa, staff akademika, kurir, dll untuk mencari ruang/kubikal dosen yang menimbulkan kebisingan. Alat pencarian ruangan dosen harus diterapkan untuk menghindari aktifitas yang berlebihan di dalam ruangan dosen tersebut. Pada proyek akhir ini telah dirancang dan dibuat alat Display Ruangan Dosen Menggunakan Microcontroller yang berfungsi untuk mempermudah mahasiswa, staff akademika, kurir, dll untuk menemukan ruangan dosen. Display Ruangan Dosen Menggunakan Microcontroller ini nantinya sebelum mahasiswa, staff akademika, kurir, dll memasuki ruangan dosen mereka harus menginputkan kode dosen terlebih dahulu, lalu kode terbaca oleh sistem dan ditampilkan pada layar LCD lalu LED akan menyala untuk mendeteksi ruang dosen berada. Setelah diterapkannya alat Display Ruangan Dosen terbukti membantu proses pencarian ruang/bilik dosen, tidak memakan waktu, tidak menimbulkan kebisingan di ruang dosen, menggunakan mikrokontroler ATMega 2560 dan metode transistor NPN 2n2222. Pada Proyek Akhir ini hanya menggunakan 34 port pin digital, 2 port pin VCC, 2 port pin ground, dan 10 port pin MISO MOSI. Dalam pengujian sistem sebanyak 5 kali menunjukan LED menyala 100%. Pada Proyek Akhir ini daya yang dibutuhkan sebesar 4.5 Watt. Kata Kunci: Microcontroller, LCD, LED Abstract The lecturer room should have a comfortable atmosphere and condition so that lecturers can focus more on their work. Factors that affect the comfort of the lecturers room, such as student activities, academic staff, couriers, etc. to find the space / cubicle lecturers that cause noise. Lecturer room search tool should be applied to avoid excessive activity in the lecturer's room. In this final project has been designed and made Lask Rooms Display tool Using Microcontroller that serves to facilitate students, academic staff, couriers, etc. to find the lecturer room. Display Lecturer Room Using this Microcontroller before the students, academic staff, couriers, etc. entering their lecture room must input the lecturer code first, then the code read by the system and displayed on the LCD screen and LED will light to detect the lecturers' room. After application of Lecturer Room display tool proven to help search process of lecturer room, no time consuming, no noise in lecturers room, using microcontroller ATMega 2560 and NPN 2n2222 transistor method. In this Final Project only uses 34 digital port pins, 2 VCC pin ports, 2 ground pin pins, and 10 MISO MOSI pin ports. In testing the system as much as 5 times shows the LED turns 100%. In this Final Project the required power is 4.5 Watt. Keywords: Microcontroller, LCD, LED

Downloads

Published

2018-12-01

Issue

Section

Program Studi D3 Teknik Telekomunikasi