PEMBUATAN APLIKASI PERPUSTAKAAN DDIGITAL ONLINE BERBASIS SaaS

Authors

  • Arya Wijaya Telkom University
  • Henry Rossi Andrian Telkom University

Abstract

E-Book atau buku digital adalah versi elektronik dari buku. Jika buku pada umumnya terdiri
dari kumpulan kertas yang dapat berisikan teks atau gambar ,maka buku elektronik berisikan informasi
digital yang juga dapat berwujud teks atau gambar. Dewasa ini buku elektronik di minati karena
ukurannya yang kecil bila di bandingkan dengan buku, dan juga memiliki fitur pencarian , sehingga kata-
kata dalam buku elektronik dapat dengan cepat dicari dan ditemukan. Terdapat berbagai format buku
elektronik yang popular, antaranya adalah PDF. Karena itu di kembangkan nya lagi perpustakaan
digital, dimana tempat menyimpan/menyediakan buku –buku digital tersebut. Karena itu penulis ingin
membuat suatu aplikasi bebasis Software as a Service(SaaS) dimana pada aplikasi tersebut pengguna
dapat membaca E-book tanpa harus meng-instal aplikasi tersebut di perangkat kerasnya. Di harapkan
adanya fitur tersebut. Pengguna dapat menikmati e-Book.
Kata kunci: 6 kata kunci e-Book, Perpustakaan online, PDF reader, Software as a Service (SaaS)

Downloads

Published

2015-04-01

Issue

Section

Program Studi D3 Teknik Komputer