Rancang Bangun Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter (studi Kasus : Sma Sula 2 Kalinyamatan Jepara)
Abstract
Abstrak Aplikasi Berbasis Web dan SMS Broadcast untuk pengelolaan perpustakaan pada SMA Sula 2 Kalinyamatan adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk membantu bagian perpustakaan untuk melakukan pengelolaan data dan transaksi pada perpustakaan SMA Sula 2 Kalinyamatan. Aplikasi ini digunakan oleh petugas agar lebih mudah dalam melakukan pencatatan peminjaman dan pengembalian buku dalam memantau buku yang tersedia dan dipinjam. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan metode Prototype. Pembangunan aplikasi ini berupa Website dan terhubung dengan SMS Broadcast. Aplikasi website dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP menggunakan Framework Codeigniter dan database MySQL. Sedangkan SMS Broadcast dibangun menggunakan Gammu. Fungsionalitas pada SMS Broadcast digunakan untuk peminjam agar dapat mendapatkan informasi dengan cepat dan akurat, seperti informasi pengembalian buku yang sudah jatuh tempo. Fungsionalitas pada web, peminjam dapat mengetahui informasi katalog online maupun letak buku pada rak perpustakaan. Aplikasi berbasis Web dan SMS Broadcast pada Perpustakaan SMA 2 Kalinyamatan menggunakan pengujian blackbox testing. Metode ini berfokus dalam bentuk Website. Kata Kunci: Perpustakaan, PHP, MySQL, SMS Broadcast Abstract Web-Based Applications and SMS Broadcast for library management at SMA Sula 2 Kalinyamatan is an application that is used assist the library to management and transaction on SMA Sula 2 Kalinyamatan. This application is used by officers to make it easier to do the recording of borrowing and returning books in monitoring and borrowed books available. This application made by using Prototype Model. Web based applications connected with sms broadcast. Website Application built using PHP programming language and MySQL database. SMS Broadcast built using Gammu. Functionality in SMS Broadcast is used for the borrower in order to get information quickly and accurately, such as information returns overdue books. Functionality on the web, the borrower can find information online catalog as well as the location of the books on the library shelves. Web-Based Applications and SMS Broadcast for Library at School 2 Kalinyamatan use testing with blackbox testing method. This test method focuses on functionality in the form of the website. Keywords: Library, PHP, MySQL, SMS BroadcastDownloads
Published
2015-12-01
Issue
Section
Program Studi D3 Sistem Informasi