Peracangan Identitas Visual Dan Media Promosi Untuk Rumah Bersejarah Inggit Garnasih

Penulis

  • Agustina Abigael Samosir Telkom University
  • Taufiq Wahab Telkom University

Abstrak

Abstrak
Untuk mengenang perjuangan para pahlawan-pahlawan kemerdekaan Indonesia, diperlukan suatu wadah
yang disebut rumah bersejarah. Salah satu rumah bersejarah yang ada di Kota Bandung adalah Rumah Bersejarah
Inggit Garnasih. Seiring berjalannya waktu, Rumah Bersejarah Inggit Garnasih kadang masih kurang pengunjung.
Faktor yang menyebabkan Rumah Bersejarah Inggit Garnasih kurang pengunjung yaitu kurang adanya identitas
visual dan media promosi yang kuat, sehingga pengunjung memiliki persepsi bahwa koleksi yang ada di Rumah
Bersejarah Inggit Garnasih masih minim dan membosankan. Oleh karena itu, dalam penelitian serta perancangan ini
penulis bertujuan untuk menghasilkan sebuah identitas visual berupa logo, brosur, guide book serta media promosi
yang memberikan informasi mengenai Rumah Bersejarah Inggit Garnasih melalui sosial media yaitu Instagram
dengan menggunakan metode penelitian kualititaf diantaranya dengan melakukan observasi, wawancara langsung
kepada pengelola Rumah Bersejarah Inggit Garnasih, kuesioner serta studi pustaka yang kemudian di analisis
dengan metode analisis SWOT, agar citra dari Rumah Bersejarah Inggit Garnasih menjadi lebih baik serta dapat
menarik minat pengunjung.
.
Kata Kunci: Identitas Visual, Media Promosi, Rumah Bersejarah Inggit Garnasih, Kota Bandung, Pengetahuan,
Sejarah

Abstract
To commemorate the struggle of the heroes of Indonesian independence, a place called a historic house is
needed. One of the historic houses in Bandung is Inggit Garnasih’s House. As time went on, Inggit Garnasih
Historic House sometimes still lacks visitors. The main factor that causes Inggit Garnasih‘s House lacks visitors is
the lack of a strong visual identity and promotional media, so that visitors have the perception that the collection at
Inggit Garnasih‘s House is still minimal and boring. Therefore, in this research and design the author aims to
produce a visual identity in the form of logos, brochures, guide books and promotional media that provide
information about Inggit Garnasih Historic House through social media, Instagram by using qualitative research
methods including observations, interviews directly to the manager of Inggit Garnasih Historic House,
questionnaire and literature study which was then analyzed using the SWOT analysis method, so that the image of
the Inggit Garnasih Historic House is better and can attract visitors.
Keyword: Visual Identity, Promotion Media, Historic House of Inggit Garnasih, Bandung City, Knowledge, History

##submission.downloads##

Diterbitkan

2019-12-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual