Perancangan Promosi Produk Em Kapsul

Authors

  • Haniifah Ayu Ramadhanti Telkom University
  • Iman Sumargono Telkom University
  • Jiwa Utama Telkom University

Abstract

Abstrak
EM Kapsul merupakan jamu modern praktis berbentuk kapsul. EMHKapsulHterbuatHdariHresep

tradisionalHIndonesiaHyang dapat melancarkan serta mengatasi nyeri haid.
Namun, masih banyak masyarakat yang lebih memilih pesaing obat lainnya karena mudah
diingat dan terdapat di berbagai tempat. Penyebabnya yaitu karena kurang adanya promosi
yang dilakukan oleh EM Kapsul. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara
kepada manajer, kuesioner kepada target audiens, dan observasi ke berbagai tempat apotik
atau modern outlet, menggunakan analisis AISAS dan analisis SWOT agar terciptanya
strategi promosi. Para pesaing dari EM Kapsul melakukan promosi dengan mengadakan
event berhadiah yang membuat konsumen tertarik untuk menggunakan produknya serta
berlomba-lomba untuk mengikuti event tersebut, melalui informasi dari media flyer,
billboard, poster cetak maupun digital, spanduk, umbul-umbul, dan website.

Kata Kunci:
Promosi, Obat, Menstruasi, Dismenore.


Abstract
EM Kapsul are practical modern herbal capsules. EM Kapsul are made from traditional
Indonesian recipes that can smoothen and overcome menstrual pain. However, there are still
many people who prefer other drug competitors because=they=are=easy=to=remember=andare=available
in
various
places.
The
reason
is
because-there
is
a
lack
of
promotion
carried

out
by
EM
Kapsul.

Data collection is done by interviewing managers, questionnaires to the
target audience, and observations to various pharmacy or modern outlet venues, using AISAS
analysis and SWOT analysis to create a promotion strategy. Competitors from EM Kapsul
are promoting by holding prizes that make consumers interested in using their products and
competing to participate in the event, through information from flyers, billboards, print and
digital posters, banners, and websites.

Keywords :
Promotion, Pharmacy, Period, Dismenore

Downloads

Published

2019-12-01

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual