DESAIN BUKU ILUSTRASI AYO DOLAN KARO RIBO SEBAGAI MEDIA PENGENALAN TEMBANG DOLANAN DI SURABAYA

Penulis

  • Alifa Rohali Tiawan Telkom University
  • Asep Kadarisman Telkom University
  • Syarip Hidayat Telkom University

Abstrak

Tembang dolanan sudah jarang, bahkan tidak pernah lagi dinyanyikan oleh anakanak. Tembang dolanan memiliki fungsi penting dalam membentuk karakyer anak. Sangat disayangkan apabila tembang dolanan kelak benar-benar tergantikan dengan teknologi dan dilupakan oleh masyarakat, terutama anak-anak. Perlu adanya suatu media pelestarian yang menarik agar dapat disukai dan dipahami dengan mudah oleh anak-anak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang berlandaskan teori-teori desain komunikasi visual untuk menunjang perancangan, serta menggunakan metode analisis perbandingan proyek sejenis dan analisis SWOT. Hasil yang didapat dari pengumpulan data dan analisis adalah diperlukannya sebuah buku ilustrasi mengenai tembang dolanan yang berisi cerita untuk mengenalkannya pada anak-anak, serta adanya lirik dan kode QR untuk memudahkan anak dalam mengetahui nadanya. Penelitian ini diharapkan dapat mengenalkan kembali tembang dolanan serta merancang buku ilustrasi mengenai tembang dolanan yang disukai oleh anak-anak.

Kata Kunci: tembang dolanan, buku ilustrasi anak, buku bergambar

Referensi

Ariesta, F. Wi. (2019). Nilai Moral dalam Lirik Dolanan Cublak-Cublak Suweng.

Jurnal Ilmu Budaya, Vol. 7, No. 2.

Cholilawati. (2021). Teori Warna: Penerapan Dalam Fashion. Pantera Publishing.

Farida, U., Sutiyem, Handono, S., Karyono, Shintya, Pressanti, D. A., & Inayati, I.

(2016). Tembang Dolanan Sebuah Refleksi FIlosofi Jawa. Balai Bahasa Jawa Tengah.

Hidayat, S., & Rosidin, M. (2018). Visualisasi Desain Karakter Mahasiswa Jurusan Desain Komunikasi Visual pada Papan Permainan Kuliah Seni & Desain.

Demandia, Vol. 3, No. 2.

Irhandayaningsih, A. (2018). Pelestarian Kesenian Tradisional sebagai Upaya dalam Menumbuhkan Keintaan Budaya Lokal di Masyarakat Jurang Blimbing Tembalang. ANUVA Volume 2 (1), 2.

Maharsi, I. (2016). Ilustrasi. Badan Penerbit ISI.

Ramadhani, A., & Desintha, S. (2019). Perancangan Buku Interaktif Mengenai Proses Desain Grafis bagi Pemula di Bandung. E-Proceeding of Art & Design, Vol. 6, No. 3.

Rizki, F., & Mustikawan, A. (2019). Perancangan Grafis Lingkungan pada Museum Tekstil Jakarta. E-Proceeding of Art & Design, Vol. 6, No.3.

Rustan, S. (2011). Font & Tipografi. Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama.

Sukisno. (2021). Tembang Dolanan Sebagai Media Pendidikan Karakter. Imaji, Vol.

, No. 1, 19.

Sulistianto, D., Kadarisman A., & Aditya, D. K. (2016). Perancangan Buku Ilustrasi Jurus Tunggal Ikatan Pencak Silat Indonesia untuk Usia 9-10 Tahun. EProceeding of Art & Design, Vol. 3, No. 3.

Suratmi, N. (2017). Potensi Lagu Dolanan Dalam Pembelajaran di Lembaga PAUD.

Media Nusa Creative.

Wahyuningsih, S. (2015). Desain Komunikasi Visual. UTM PRESS.

Wignyodiputro, F., Tanudjaja, B., & Salamoon, D. (2018). Perancangan Buku Cerita Ilustrasi tentang

Winarni, R., & Astuti, E. R. P. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Storyboard terhadap Kreativitas Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Seni Budaya. Jurnal Teknologi Pendidikan, Vol. 4, No. 2.

Yunita, L. S. (2014). Bentuk dan Fungsi Simbolis Tembang Dolanan Jawa. NOSI,Volume 2, No. 5.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-12-29

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual