PERANCANGAN MEDIA ILUSTRASI PEMBEKALAN MENSTRUASI KEPADA ANAK PEREMPUAN USIA 9-11 TAHUN

Authors

  • Ukhti Amirah Tsabita Telkom University
  • Olivine Alifaprilina Supriadi Telkom University
  • Idhar Resmadi Telkom University

Abstract

Abstrak: Edukasi usia dini guna pembekalan untuk anak adalah hal penting. Pembekalan kesiapan menstruasi perlu ditanamkan dalam anak perempuan. Minimnya pengetahuan ataupun wawasan mempengaruhi kesiapan dan kecemasan anak terhadap menstruasi. Diketahui bahwa usia bagi anak perempuan mengalami pubertas umumnya dimulai dari 8 - 13 tahun, tergantung kondisi kesehatan, berat badan, genetik, serta asupan nutrisi. Dari informasi tersebut dapat diketahui bahwa dibutuhkannya kesadaran bagi anak terkait pengetahuan tentang perubahan yang akan terjadi pada tubuhnya yang mengalami pertumbuhan, atau dengan kata lain pertumbuhan anak saat memasuki masa pubertas. Perancangan ini bertujuan untuk membekali anak perempuan dengan wawasan tentang menstruasi untuk mempersiapkan mereka dalam menghadapi masa menstruasi dengan merancang buku edukasi berilustrasi. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan observasi, kuesioner, wawancara, dan studi pustaka. Dengan buku, anak perempuan mendapatkan pengetahuan terkait menstruasi, persiapan menstruasi, tanda-tanda apa saja yang dialami serta cara menyikapinya. Oleh karena itu, anak perempuan dapat dibekali dengan memberikan mereka buku edukasi untuk dibaca yang berisi tentang pembekalan menstruasi dengan panduan/langkah-langkah yang didukung dengan ilustrasi yang diminati anak. Kata kunci: Menstruasi, Media Edukasi, Pembekalan, Anak-anak.

References

Sumber Buku

Endang & Elisabeth. (2015). Memahami kesehatan reproduksi remaja dan wanita.

Jakarta: Salemba Medika.

Sumber Jurnal

Ardya, Okky. (2008). Design For Children. Concept Vol. 04 Edisi 25

Augesti, R.R., & Daryanti, M.S. (2020). Penyuluhan Kesehatan Reproduksi

Meningkatkan Pengetahuan Siswi Mengenai Kebersihan Sewaktu

Menstruasi. Proceeding of The 11th University Research Colloquium 2020:

Bidang MIPA dan Kesehatan, Universitas 8Aisyiyah Yogyakarta.

Dewi, A.S., & Komang, N. (2019). HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK, TINGKAT

KONSUMSI ZAT GIZI MAKRO DAN STATUS GIZI DENGAN SIKLUS

MENSTRUASI PADA SISWI DI SMA N 1 RENDANG, KARANGASEM. Diploma

thesis, POLTEKKES DENPASAR.

Ekaputri, A.R., Resmadi, I., Soedewi, S. (2022). Perancangan Buku Ilustrasi Tentang

Keberagaman di Indonesia untuk Meningkatkan Toleransi Pada Anak. EProceeding of Art & Design: Vol.8, No.5

Febriani, I. N., & Hidayat, S. (2020). Designing Media Information About The

Importance of Digital Literacy in Children. 7(2)

Hanahatiha, S.N., Aditya, D.K., & Supriadi, O.A. (2021). Perancangan Buku Ilustrasi

Bercocok Tanam Secara Hidroponik untuk Pemula. E-Proceeding of Art &

Design: Vol.8, No.6

Kamadewi, P.P., Hidayat, S., Resmadi, I. (2020). Perancangan Buku Resep

Berilustrasi untuk Anak Usia 9-11 Tahun. E-Proceeding of Art & Design:

Vol.7, No.2

Maulana, R.F., Supriadi, O.A., & Suprayogi, B.M. (2022). Perancangan Buku

Ilustrasi Tentang Online Child Grooming untuk Anak Usia 13-15 Tahun di

Kota Bandung. E-Proceeding of Art & Design: Vol.8, No.5

Milenia, A.T., Aditya, D.K., & Supriadi, O.A., (2021). Perancangan Buku Ilustrasi

Mengenai Keberagaman Individu Sebagai Media Edukasi untuk Anak. EProceeding of Art & Design: Vol.8, No.6

Qotrunada, I.A., Supriadi, O.A., & Melga, B. (2022). Perancangan Buku Aktivitas

untuk Melatih Motorik Halus Anak Usia 2-5 Tahun di Kota Bandung. EProceeding of Art & Design: Vol.8, No.5

Ramadhan, T.K.A., Aditya, D.K., & Supriadi, O.A. (2021). Perancangan Komik Digital

sebagai Media Edukasi Penyakit Gigi dan Mulut yang Umum Terjadi Pada

Remaja. E-Proceeding of Art & Design: Vol.8, No.6

Sumber Internet

A Template for Children's Book Layout, Pagination & Design. (2022). Diakses

tanggal 28 April 2023 dari https://brookevitale.com/

How to Draw in a Semi-Realistic Art Style. (2022). Diakses tanggal 28 April 2023

dari https://bingedrawing.com/inspiration/semi-realistic-art-style/

Pubertas Terjadi pada Anak-anak di Rentang Usia Berapa? Berikut Penjelasan

Dokter. (2022). Diakses tanggal 23 Juni 2023 dari

https://health.tribunnews.com/2022/04/25/pubertas-terjadi-pada-anakanak-di-rentang-usia-berapa-berikut-penjelasan-dokter

The Importance of Colour in Children's Books. (2015). Diakses tanggal 28 April

dari https://www.happydesigner.co.uk/the-importance-of-colourin-childrens-books/

Typography for Children. Diakses tanggal 28 April 2023 dari

https://www.fonts.com/content/learning/fyti/situationaltypography/typography-for-children

Downloads

Published

2023-12-29

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual