PERANCANGAN DESAIN BACKGROUND PADA GAME OBESE RUNNER

Authors

  • Baihaqi Wibisono Prayitno Telkom Unversity
  • Mario Mario Telkom Unversity
  • Irfan Dwi Rahadianto Telkom Unversity

Abstract

Abstrak: Masyarakat saat ini kurang menyadari akan kebutuhan gizi bagi tubuhnya. Hal ini disebabkan oleh banyaknya jumlah rumah makan dan restoran makanan cepat saji penyedia makanan tinggi lemak dan karbohidrat yang sangat disukai masyarakat sehingga meningkatkan resiko obesitas. Untuk membuat game, sebuah background memainkan peran penting dalam aspek visual dan membangun suasana. Tujuan dari perancangan ini adalah membuat desain background untuk permainan "Obese Runner". Metode penelitian yang dipilih adalah kualitatif, dengan menggunakan instrumen pengumpulan informasi seperti observasi, wawancara, dan studi pustaka. Beberapa daerah di Bandung yang menjadi inspirasi sebagai background game ini yaitu Pujasera Telkom, Kawasan Jalan Cisangkuy, dan Dipatiukur.

Kata kunci: obesitas, background, penjual makanan

References

Creswell, J. W. (2013). Qualitative inquiry and research design : choosing among five approaches.

California: SAGE Publications.

Gunawan, BB. (2013). Nganimasi Bersama Mas Be!, Jakarta : Elex Media Komputindo

Scolastici, D. (2013).

Solarski, C. (2012). Drawing Basics and Video Game Art. New York: Watson-Guptill Publication.

Jurnal

Anggraeni, Feti. (2019). Pengaruh Motivasi Berwirausaha Dan Pemasaran Kewirausahaan

Terhadap Keberhasilan Usaha (Studi Kasus Pada Usaha Gerai Makanan Di Pujasera

Sukabirus), 2.

Gibson, E.J. dkk. (1959). MOTION PARALLAX AS A DETERMINANT OF PERCEIVED DEPTH, 40.

Pamelia, Icha. (2018). Fast Food Consumption Behavior in Adolescent and ITS Impact for Health,

Prakoso, I. B. dkk. (2012). Hubungan Perilaku Ibu Dalam Memenuhi Kebutuhan Gizi Dan Tingkat

Konsumsi Energi Dengan Status Gizi Balita Di Desa Cibeusi Kecamatan Jatinangor

Kabupaten Sumedang, 2-3.

Saputra, M. R., & Budiman, A. (2020). Perancangan Background Untuk Gim

Sekarum, S., & Budiman, A. (2019). Perancangan Side-Scrolling Background Game Astramaya Di

Kanaya, 3.

Jaya, R. S. dkk. (2022). Perancangan Background Game The Scout Adventures, 3.

Administrator. (2019, June 13). Jalan Cisangkuy, Surga Bagi Penikmat Jajanan Kota Bandung.

Retrieved from ayobandung.com: https://www.ayobandung.com/kuliner/pr79654040/jalan-cisangkuy-surga-bagi-penikmat-jajanan-kota-bandung

Administrator. (2022, July 5). SELAIN ANIMATOR, INI PROFESI LAIN DI INDUSTRI ANIMASI!.

Retrieved from kemdikbud: https://www.vokasi.kemdikbud.go.id/read/b/selainanimator-ini-profesi-lain-di-industri-animasi

Agustini, P. (2021, September 12). Warganet Meningkat, Indonesia Perlu Tingkatkan Nilai

Budaya di Internet. Retrieved from Ditjen Aptika:

https://aptika.kominfo.go.id/2021/09/warganet-meningkat-indonesia-perlu-tingkatkannilai-budaya-di-internet/

Arlinda U.R. (2021, April 5). 6 Tempat Surganya Kuliner Malam di Bandung. Retrieved from

infobdg.com: https://www.infobdg.com/v2/6-tempat-surganya-kuliner-malam-dibandung/

Redaksi ayobandung.com. (2021, April 7). Kuliner Malam Jalan Dipatiukur, Wajib Banget

Dikunjungi!. Retrieved from ayobandung.com: https://www.ayobandung.com/kuliner/pr79719073/kuliner-malam-jalan-dipatiukur-wajib-banget-dikunjungi

Riyandi, R. (2021, April 5). Sarapan Bubur Lezat dan Mantap di Depan Telkom University.

Retrieved from ayobandung.com: https://www.ayobandung.com/kuliner/pr79718729/sarapan-bubur-lezat-dan-mantap-di-depan-telkom-university

WHO. (2021, June 19). Obesity and Overweight. Retrieved from WHO:

https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/obesity-and-overweight

Published

2023-12-29

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual