PERANCANGAN STRATEGI DESAIN UNTUK MENINGKATKAN BRAND COMMUNICATION GENIUS HR

Authors

  • Yovito Audie Krishnanda Telkom University
  • Adya Mulya Prajana Telkom University
  • Diena Yudiarti Telkom University

Abstract

Sebuah perusahaan memerlukan departemen seperti Human Resource Department (HRD) untuk menjalankan sebuah bisnisnya. Hal-hal seperti mengoptimalisasikan dan mengelola sumber daya manusia seperti mengatur rekrutmen, kompensasi, penilaian kinerja, penghargaan atas pencapaian karyawan, dan pengembangan karyawan. Dapat dikatakan bahwa HRD menanggung banyak tanggung jawab atas sebuah bisnis. Pandemi COVID-19 memaksa perusahaan berinvestasi dalam infrastruktur work from home, tetapi solusi itu telah menjadi hal yang permanen di tempat kerja. Salah satunya adalah Genius HR. Genius HR adalah software HRIS yang dapat membantu pengelolaan absensi, payroll, reimbursement, dan administrasi yang terautomasi yang berbasis cloud. Saat ini Genius HR sedang kesulitan dalam membangun reputasi ditengah persaingan yang sangat kompetitif ini. Maka dari itu, Genius HR membutuhkan media yang dapat meningkatkan brand communication yang dapat menarik perhatian dan mudah dipahami seperti motion graphic. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif melalui wawancara yang mendalam, studi kasus, dan observasi partisipatif untuk menggali dan memahami tentang praktik desain yang ada, dan tren industri yang relevan. Teori strategi desain digunakan untuk menganalisis dan membuat rancangan strategi desain dan motion graphic untuk meningkatkan brand communication yang dimiliki Genius HR

Kata kunci: Strategi Desain, Brand Communication, HRD

References

Aditia, P., & Noviyanti, R. (2019). Visual Analysis Of Children Books

Illustration As a Psychiatric Therapy. In 6th Bandung Creative Movement 2019 (pp. 356-360). Telkom University.

Armstrong, G., Kotler, P., & Opresnik, M. O. (2020). Principles of Marketing. Pearson.

Barrero, J. M., Bloom, N., & Davis, S. J. (2021). Why working from home will stick (No. w28731). National Bureau of Economic Research.

Best, K. (2006). Design Management: Managing Design Strategy, Process

and Implementation. AVA Publishing.

Borja de Mozota, B. (2003). Design Management: Using Design to Build

Brand Value and Corporate Innovation. Allworth.

Buzkan, H. (2016). The role of human resource information system (HRIS)

in organizations: a review of literature. Academic Journal of Interdisciplinary Studies, 5(1), 133.

Chalofsky, N. E., Rocco, T. S., & Morris, M. L. (2014). Handbook of Human

Resource Development.

Czepiel, J. A., & Kerin, R. A. (2012). Competitor analysis. In Handbook of

marketing strategy. Edward Elgar Publishing.

GURL, E. (2017). SWOT analysis: A theoretical review.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). A Framework for Marketing Management.

Pearson.

Liu, Y. (2018). 3D cinematic Aesthetics and Storytelling. Palgrave Macmillan.

Loredana, E. M. (2016). The use of Ansoff matrix in the field (Liu, 2018, #)

of business. In MATEC Web of Conferences (Vol. 44, p. 01006).

Migotuwio, N. (2020). Desain Grafis: Kemarin, Kini, dan Nanti. Alinea Media Dipantara.

Nursafitri, F., & Kusdibyo, L. (2019, August). Analisis Pengaruh Daya Tarik

Iklan Rasional dan Emosional Terhadap Sikap Iklan Konsumen pada Produk High Involvement. In Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar (Vol. 10, No. 1, pp. 646-653).

Pfoertsch, W., Michi, I., & Kotler, P. (2006). B2B Brand Management.

Springer.

Porter, M. E. (2008). The five competitive forces that shape strategy.

Harvard business review, 86(1), 25-40.

Prabawa, B., & Swasty, W. (2015). Applying Strategic Design To Build Brand Value And Corporate Innovation. Bandung Creative Movement (BCM), 2(1).

Prajana, A. M., & Syafikarani, A. (2021). Analisis Komponen Visual pada

Iklan Animasi Shoope

Shaw, A. (2020). Design for Motion: Fundamentals and Techniques of

Motion Design (D. Shaw, Ed.). Routledge, Taylor & Francis Group.

Shepherd, L. (2012). Market Smart: How to Gain Customers and Increase

Profits with B2B Marketing. AuthorHouse.

Soewardikoen, D. W. (2019). Metodologi Penelitian: Desain Komunikasi

Visual. Kanisius.

Sugiyama, K., & Andree, T. (2010). The Dentsu Way: Secrets of Cross Switch Marketing from the World's Most Innovative Advertising Agency. McGraw-Hill Education.

Wahyuningsih, S., & Sos, S. (2015). Komunikasi visual.

Wan, F., & Ren, F. (2017). The effect of firm marketing content on product

sales: Evidence from a mobile social media platform. Journal of Electronic Commerce Research, 18(4), 288-302.

Downloads

Published

2023-12-29

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual