PERANCANGAN BUSANA READY TO WEAR UNTUK WANITA SEBAGAI PENGEMBANGAN PRODUK BRAND YOUR HANDS
Abstract
Berkembangnya dunia fashion di Indonesia didukung dengan hadir nya local
brand di Indonesia yang menunjukan kualitas baik serta penggunaan trend dalam suatu
produk yang dipasarkan sehingga memberikan suatu kebaharuan. Salah satunya ialah
Your Hands, dengan karakteristik produk yang dipasarkan dengan karakteristik feminim
dan dibuat secara handmade dengan menggunakan Teknik beading serta merancang
suatu produk melalui trend, adapun kebutuhan brand Your Hands dalam perancangan
busana ready to wear dengan mengaplikasikan teknik beading dengan mengacu pada
trend yang up to date. Metode penelitian yang dilakukakan yaitu metode kualitatif,
dengan pengumpulan data yaitu studi literatur melalui jurnal, e-book, media berita,
observasi secara offline dan lapangan, wawancara designer dan brand mitra secara offline
dan lapangan dan eksplorasi melalui 3 tahap awal, lanjutkan 1, 2 dan akhir. Berdasarkan
hasil, terciptanya sebuah busana ready to wear dengan karakteristik feminim serta
menggunakan Teknik dekoratif beading 2D dan 3D melalui Teknik two-back beadstich,
stop stich, stuck stich dan simple edging dengan mengacu pada tema sheer layering.
Kata Kunci : Ready to wear, Local Brand, Teknik Beading dan Your Hands
References
Agustin, A., & Yuningsih, S. (2021). Perancangan Motif Dekoratif Pasir Berbisik
Pada Busana Ready To Wear. Corak: Jurnal Seni Kriya, 10(1), 109-120.Lau,
J. (2021). Designing Accessories. Bloomsburry Publishing.
Bastaman, W. N. U., Shafii, A. H., & Febriani, R. (2021). Periodization of the
development of local fashion brand in Bandung in 1994-2018. In Dynamics
of Industrial Revolution 4.0: Digital Technology Transformation and
Cultural Evolution (pp. 45-50). Routledge.
Brown, C. (2013). Embroidered and Embellished. California: C&T Publishing
Devisa= https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20201216081044-297-
/fashion-umkm-unggulan-dinilai-bisa-mendulang-devisa, diakses
pada 16 Desember pukul 00.00
Esa, H. N., & Bastaman, W. N. U. (2020). Perancangan Produk Ready To Wear
Untuk Menunjang Kegiatan Heritage Walk. eProceedings of Art &
Design, 7(2).
Harfiansyah, M. F., & Djuwita, A. (2021). Motif Penggunaan Brand Lokal Di
Kalangan Generasi Milenial (studi Deskriptif Penggunaan Clothing Line Dan
Produk Sepatu Lokal Di Kota Bandung). eProceedings of
Management, 8(2).
Hapsari, A. V., & Siagian, M. C. A. (2020). Penerapan Teknik Beadwork 3 Dimensi
Dengan Inspirasi Terumbu Karang Di Selat Pantar, Alor Pada Busana Demi
Couture. eProceedings of Art & Design, 7(2).
Junifer, C. (2016). Brightspot Market sebagai Representasi Identitas" Cool" Kaum
Muda Jakarta. MASYARAKAT: Jurnal Sosiologi, 109-131.
Kim, E., Fiore, A. M., Payne, A., & Kim, H. (2021). Fashion trends: Analysis and
forecasting. Bloomsbury Publishing.
Marzovilla, Julia. 2022.
= https://www.marieclaire.com/fashion/sheer-trend-2022/, diakses
pada 27 September 2022
Supriatin, P. (2019). PENGARUH CITRA KOTA BANDUNG SEBAGAI KOTA FASHION
TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN SERTA DAMPAKNYA PADA LOYALITAS
WISATAWAN DI KOTA BANDUNG (Doctoral dissertation, Universitas
Pendidikan Indonesia).
Serafini, S. (2018). Inspired Bead Embroidery. Cina: Kalmbach Books.
Soei, C. T. L., Satyarini, R., & Prasetya, I. (2015). Identifikasi Key Success Factor
pada Industri Clothing di Kota Bandung. Research Report-Humanities and
Social Science, 2.
Waddell, G. (2013). How fashion works: Couture, ready-to-wear and mass
production. John Wiley & Sons
Zulkarnaen. (2009). Tentang Teknik Beadwork. 2: 16