PERANCANGAN ULANG RUANG GEOLOGI INDONESIA, RUANG SUMBER DAYA GEOLOGI, DAN LOBI DI MUSEUM GEOLOGI BANDUNG DENGAN PENDEKATAN TEKNOLOGI

Authors

  • Armandiansa Armandiansa Telkom University
  • Akhmadi Akhmadi Telkom University
  • Fernando Septony Siregar Telkom University

Abstract

Museum merupakan sarana edukasi sekaligus rekreasi bagi masyarakat. Selain
itu, museum juga memiliki fungsi sebagai sarana konservasi koleksi yang terdapat di
dalamnya. Sayangnya, ketiga fungsi utama museum ini belum dapat terlaksana secara
maksimal pada Museum Geologi Bandung. Permasalahan tersebut membuat daya tarik
museum rendah dan berimbas pada rendahnya eksistensi museum. Dengan perancangan
ulang Museum Geologi Bandung bertujuan agar menaikkan daya tarik museum dengan
menggunakan perancangan melalui pendekatan teknologi dalam Flow Activity.
Penggunaan teknologi bertujuan agar museum dapat memaksimalkan pemberian
informasi koleksi kepada pengunjung, yang juga didukung dengan adanya teknologi yang
lebih modern agar penyampaian informasi lebih efisien dan juga lebih menarik minat
pengunjung untuk edukasi maupun rekreasi, hal ini juga agar point-point dari visi museum
semuanya tercapai dengan maksimal. Selain itu pendekatan Flow Activity agar informasi
terhadap alur sirkulasi yang lebih informatif agar pengunjung tidak lagi merasa bingung
saat berada di dalam museum.

Keywords: Interior design, museum, technology. 

References

Afisah, U. N., Gunawan, A. N., & Agustinus , H. N. (2022). Perancangan Ulang Hotel

Lenora Di Kopo Bandung Dengan Pendekatan Teknologi. E-

Proceeding Of Art & Design, 4-5.

Doni, F. (2020, 2 17). Pengertian Museum. Retrieved From Kebudayaan

Kemdikbud:

Https://Kebudayaan.Kemdikbud.Go.Id/Muspres/Pengertian-

Museum/

Fajri, B. (2011). Landasan Konseptual Perencanaan Dan Perancangan. Museum

Topeng Di Yogyakarta, 10.

Fitri, P. P. (2019). Sejarah Museum Geologi Bandung. Museum Geologi, 1.

ISSN : 2355-9349 e-Proceeding of Art & Design : Vol.11, No.1 Februari 2024 | Page 2230

Haryani, P., & Triyono, J. (2017). Augmented Reality (Ar) Sebagai Teknologi

Interaktif Dalam Pengenalan Benda Cagar Budaya Kepada

Masyarakat. Researchgate, 807-808.

Ibeng, P. (2022, 11 28). Pengertian Pameran,Tujuan, Manfaat, Jenis Dan Menurut

Ahli. Retrieved From Pendidikan.Co.Id:

Https://Pendidikan.Co.Id/Pengertian-Pamerantujuan-Manfaat-

Jenis-Dan-Menurut-Ahli/

Inayah. (2021). Museum Kota Palu. Museum Kota Palu.

Inayahalfatiha. (2021). Perancangn Museum Kota Palu. Perancangn Museum Kota

Palu, 15.

Jannaty, A. R. (2022). Perancangan Ulang Museum Monumen Perjuangan.

Implementasi Pendekatan Teknologi Dalam Perancangan, 21-22.

Devi, Theresia, Akhmadi Akhmadi, And Ardianto Nugroho. "Perancangan Ulang

Interior Kantor Asuransi Mega Jakarta Selatan Pendekatan Desain:

Penataan Ruang Yang Dapat Mempengaruhi Perilaku Pekerja Dalam

Bekerja." Eproceedings Of Art & Design 9.6 (2023).

Prawiro, M. (2020, 9 22). Pengertian Pameran Menurut Para Ahli. Retrieved From

Pengertian Pameran: Tujuan, Manfaat, Dan Jenis-Jenis Pameran:

Https://Www.Maxmanroe.Com/Vid/Marketing/Pengertian-

Pameran.Html

Rika, P. (2021, 12 19). Apa Yang Dimaksud Observasi. Retrieved From Detikideku:

Https://Www.Detik.Com/Edu/Detikpedia/D-5860988/Apa-Yang-

Dimaksud-Observasi-Ini-Tujuan-Manfaat-Dan-Jenis-Jenisnya

Salsabila, F. E., Wulandari, R., & Budiono, I. Z. (2022). Perancangan Baru Interior

Gedung Taman Budaya Jember. Eproceedings Of Art & Design, 9.

Sektiadi. (2014, 10 30). Jenis-Jenis Museum. Retrieved From Sektiadi.Staff:

Https://Sektiadi.Staff.Ugm.Ac.Id/2014/10/Jenis-Museum/

Siregar, F., Tanaka, C., & Marthin, A. (2021). Konsep Komunitas Arsitektur

Perumahan Real Estate : Kaitannya Dengan Konsep Neighborhood

Dan Modal Sosial. JURNAL ARSITEKTUR, 42.

Siti , A. N. (2022, 6 27). Pengertian Wawancara. Retrieved From Katadata.Com:

Https://Katadata.Co.Id/Agung/Berita/62b946f7b5ab9/Wawancara

-Adalah-Salah-Satu-Upaya-Mencari-Informasi-Ini-Penjelasannya

Susanti, E., &, Budiono, B. (2014) Desain interior perspustakaan sebagai sarana

edukasi dan hiburan dengan konsep post modern

Wulandari, A. A. (2014). Dasar-Dasar Perencanaan Interior Museum . Sociology,

Downloads

Published

2024-02-29

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Interior