EKSPLORASI BENTUK SEPATU SLIP-ON UNTUK TRAVELER (Studi Kasus: Torch)

Authors

  • Teguh Hidayah Telkom University
  • Fajar Sadika Telkom University
  • Andrianto Andrianto Telkom University

Abstract

Penelitian ini merupakan proyek yang didasarkan pada perancang sepatu slipon
dengan material upper berbahan kulit fleksibel untuk traveler dengan tujuan
memperluas varian produk alas kaki perusahaan Torch. Metode penelitian yang
digunakan adalah kualitatif, meliputi observasi, wawancara, studi literatur, dan kuesioner.
Penelitian ini mengidentifikasi dua masalah utama: kurangnya varian alas kaki Torch dan
kebutuhan akan sepatu slip-on formal kasual. Tujuan penelitian ini adalah mengeksplorasi
produk dan spesifikasi alas kaki Torch, serta merancang sepatu slip-on yang sesuai dengan
preferensi traveler melalui pemilihan material dan desain yang tepat. Data dikumpulkan
melalui observasi, wawancara, studi literatur, dan kuesioner. Hasil perancangan ini
bermanfaat untuk pengembangan pengetahuan perancangan sepatu traveler dan
membantu Torch dalam meningkatkan daya saing produk serta memenuhi kebutuhan
pasar.


Kata kunci: perancangan sepatu traveler, slip-on, material kulit

References

Abdussamad, Z. (2021). Metode Penelitian Kualitatif (pp. 90). Retrieved July 7,

, from

https://repository.ung.ac.id/get/karyailmiah/8793/Buku-Metode-

Penelitian-Kualitatif.pdf

Shoemakers Academy. (2019). Shoe Lasting. Retrieved August 8, 2023, from

https://shoemakersacademy.com/shoe-lasting/

Anggraini, M. (2020). <15 Jenis-jenis Sepatu yang Banyak Digunakan: Perhatikan

untuk Menunjang Penampilan.= Merdeka. Retrieved March 30,

, from https://www.merdeka.com/trending/15-jenis-jenissepatu-

yang-banyak-digunakan-perhatikan-untuk-menunjangpenampilan-

kln.html

Total Shoe Concept. (2016). The 8 Most Common Shoe Constructions. Retrieved

April 17, 2023, from https://www.totalshoeconcept.com/the-8-

most-common-shoe-constructions

Ajengraudy. (n.d.). Bab II [2.1.3. Motivasi Wisatawan]. Retrieved April 29,

https://digilib.polban.ac.id/files/disk1/193/jbptppolban-gdlajengraudy-

-3-bab2--2.pdf

Salmaa. (2023). Metode Penelitian Kualitatif. Retrieved May 3, 2023, from

https://penerbitdeepublish.com/metode-penelitian-kualitatif/

Fitinline. (2016). <7 Jenis Kulit Berdasarkan Desain dan Tujuan Pemakaiannya.=

Retrieved May 3, 2023, from https://fitinline.com/article/read/7-

jenis-kulit-berdasarkan-desain-dan-tujuanpemakaiannya/#:~:

text=.com.au%2F-

,Nappa%20Leather,menjadi%20mudah%20retak%20dan%20pecah

Shaputra, A. (2016). BAB I [1.1 latarbelakang] Retrieved March 23, 2023, from

https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/5270/05.1%

bab%201.pdf?sequence=5&isAllowed=y

Widya Mandala Catholic University Surabaya. (n.d.). Catatan Kecil tentang Sepatu.

Retrieved March 23, 2023, from

http://repository.wima.ac.id/id/eprint/17697/2/BAB%201.pdf

Admborsa. (2019). Mengenal Jenis Kulit untuk Sepatu. Retrieved July 6, 2023, from

https://borsa.co.id/2019/10/31/mengenal-jenis-kulit-untuksepatu/

Dzakirah, D., Sadika, F., & Syarif, E. B. (2023). PERANCANGAN ULANG SEPATU

CARDINAL KAI 2 (ASPEK MATERIAL). eProceedings of Art & Design,

(3).

Fatehan, M. I., Putri, S. A., & Adiluhung, H. (2023). PERANCANGAN SEPATU BOOTS

CANVAS UNTUK AKTIVITAS OUTDOOR. eProceedings of Art &

Design, 10(3).

Nada, S. A., Pambudi, T. S., & Sadika, F. (2023). PERANCANGAN SNEAKERS KULIT

BRAND BRODO UNTUK PERJALANAN DINAS (Studi Kasus Brodo

dengan Target Market ASN). eProceedings of Art & Design, 10(1).

Lanphear, B. (2022). Who Needs Laces? A Guide to Slip-On Shoes for Men. The

Manual. Retrieved July 5, 2023, from

https://www.themanual.com/fashion/who-needs-laces-a-guideto-

slip-on-shoes-for-men/

BPIPI. (2022). Konsumsi Alas Kaki per Negara. March 23, 2023, from

https://datacenter.bpipi.id/big_data/pertumbuhan_industri

Salman, H. (2023). Wawancara: Permintaan perancangan produk alas kaki Torch.

UNPAS (2023). BAB II [LANDASAN TEORI] Retrieved March 27, 2023, from

http://repository.unpas.ac.id/40850/4/BAB%20II%20LANDASAN%

TEORI.pdf

Thalia, C., Pambudi, T. S., & Azhar, H. (2023). PERANCANGAN SNEAKERS WANITA

MENGGUNAKAN LIMBAH KULIT SINTETIS SEPATU (Studi Kasus: PT.

Nokha International Group). eProceedings of Art & Design, 10(1).

Hendriyana, H. (2017). Rupa Dasar: Asas dan Prinsip Dasar Seni Visual. Retrieved

August 8, 2023.

Downloads

Published

2024-02-29

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Produk