REPRESENTASI KESEIMBANGAN KEHIDUPAN MANUSIA DI ERA GLORIFIKASI GILA KERJA DALAM BENTUK FILM EKSPERIMENTAL

Authors

  • Ergi Alifia Mutmainah Telkom University
  • Cucu Retno Yuningsih Telkom University
  • Ranti Rachmawanti Telkom University

Abstract

Gila kerja atau workaholic menjadi gaya hidup dan sebuah glorifikasi manusia
khususnyadiperkotaan, sehingga setiap kali ingin menciptakan ketenangan manusia
merasa bersalah akan hidupnya. Hal tersebut tentu mempunyai banyak pengaruh negatif
terhadap manusia itu sendiri khususnya pada kesehatan fisik maupun mental.
Pengkaryaan tugas akhir karya film eksperimental yang berjudul <The Beauty of a Slower
Paced Life= ini akan menyampaikan suatu pesan dan ajakan bagi manusia untuk merasa
<tidak apa-apa= menjalankan hidupnya dengan lebih tenang. Karya film eksperimental
dibuat dengan konsep video game retro dengan tujuan memberi kesan fun dan juga
nostalgia untuk audiens yang melihat. Kesan minimalis tetap akan terasa pada konsep
video game, karena minimalis memiliki interpretasi akan sebuah ketenangan itu sendiri.
Oleh karena itu film eksperimental akan menjadi media penyampai pesan yang memiliki
makna dengan kemasan visualisasi yang menarik dan menyenangkan.


Kata Kunci : Film Eksperimental, Masyarakat Perkotaan, Gila kerja, Kesehatan Fisik, Hidup
Tenang.

References

Buku

Akmal R. (2022). Sosiologi Pendidikan. Yogyakarta. Bintang Semesta Media.

Atkinson P.E. (1990). Manajemen Waktu yang efektif. Jakarta : Binarupa Aksara.

Blain B. (2011) Cinematography: Theory and Practice : Imagemaking for

Cinematographers, Directors & Videographers. Oxford, United Kingdom :

Focal Press.

Bordwell, David, & Thompson, Kristin (2017) Film Art: An Introduction, 11th

edition. New York: McGraw Hill

Carl Honorè, (2004), In Praise Of Slowness. New York, NY 10022 : HarperCollins.

Haemin Sunim. (2017) . The Things You Can See Only When You Slow Down.

London, United Kingdom : Penguin Books.

Henry Manampiring, (2018). Filosofi Teras. Jakarta Pusat : Kompas.

Jake Knapp & John Zeratsky. (2022). Make Time. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka

Utama

Kevin Kruse, (2015). 15 secrets succesfull people know about time management.

Toronto, Canada : The Kruse Group.

Lemert Charles C. (1993). Social Theory : The Multicultural and Classic Readings.

English : Westview Press, Boulder, Colo.

Nasional, Pusat Bahasa Departemen Pendidikan, (2008). Kamus Bahasa Indonesia.

Jakarta:Pusat Bahasa

Tan Ben-Shahar, (2007). Happier (learn the secret to daily joy and lasting

fulfillment). Frederick, Maryland, United States : HighBridge Audio.

Yasraf Amir P. (2017). Dunia yang berlari : dromologi, implosi, fantasmagoria.

Yogyakarta : CV. Cantrik Pustaka.

Jurnal

Maslach C. & Leiter, M.P. (2008) Early Predictors Of Job Burnout And Engagement.

Journal of Applied Psychology. Vols. 93, 498-512.

Oates Wayne. (1971). Confession of a Workaholic : The Facts About Work

Addiction.

Parkins Wendy. (2004). Out of Time: Fast Subjects and Slow Living. SAGE

Publications Ltd, 2004. - Fast Subjects and Slow Living. Vol. 13

Roza, P., Saepudin, E., Kurniasih, N., Rohayati, A., & Rachmawanti, R. (2020,

March). Character Education Strategy in the Era of Media Convergence:

Case in the Institut Teknologi Bandung. In International Conference on

Progressive Education (ICOPE 2019) (pp. 39-43). Atlantis Press.

Supriadi, R. A., Wiguna, I. P., & Yuningsih, C. R. (2023). Emosi Dasar Dalam Visual

Seni Lukis. eProceedings of Art & Design, 10(1).

Supiarza, H., Rachmawanti, R., & Gunawan, D. (2020, March). Film as a Media of

Internalization of Cultural Values for Millennial Generation in Indonesia.

In 2nd International Conference on Arts and Design Education (ICADE

(pp. 217-221). Atlantis Press.

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Seni Rupa Murni