DESIGNING ESPORTS NEWS WEBSITE (ESI KAB. LEBAK) TO PROVIDE EFFICIENT FEATURES

Authors

  • Fathan Tanzilal Azizi Telkom University
  • Yelly Andriani Barlian Telkom University
  • Riky Azharyandi Siswanto Telkom University

Abstract

Kompetisi esports di Indonesia semakin berkembang pesat, terbukti dengan munculnya
banyak tim esports dari Indonesia yang mengikuti turnamen nasional dan internasional serta
dukungan pemerintah Indonesia dalam hal yang berkaitan dengan kompetisi esports. Namun, banyak
orang yang merasa kesulitan dalam mencari informasi esports dan perkembangan website esports
yang tidak menyediakan banyak fitur yang efisien, terutama bagi mereka yang baru memasuki dunia
esports karena minimnya proyek esports yang dapat mereka cari atau gunakan. Penelitian ini
bertujuan untuk menyediakan sebuah website yang mudah diakses oleh siapa saja bagi para pecinta
esports atau mereka yang tertarik untuk terjun ke dunia esports untuk menambah pengetahuan
mereka akan informasi esports, sehingga para pecinta esports lebih mudah dalam membuka sebuah
website yang efisien, penulis bermaksud untuk membangun sebuah platform media promosi yang
tepat untuk ESI Kab. Lebak melalui perancangan UI/UX website yang merupakan sarana informasi,
tournament, job. Penelitian dan perancangan ini menganalisa dan mendapatkan data yang
dibutuhkan adalah metode kualitatif yang didukung dengan wawancara dengan pakar esports.
Manfaat dari website yang akan dikembangkan adalah menyediakan fitur-fitur yang efisien untuk
informasi esports dengan user interface.


Kata Kunci : Esports, Situs Web, Informasi, Desain Grafis.

References

Anggraini, Lia dan Kirana Nathalia. (2020). Desain Komunikasi Visual. Bandung: Nuansa

Cendekia.

Azis, Sholecul. (2012). Membuat Website Gratis. Jakarta: Kuncikom.

Dex Glenniza. (2018). Bermain Video game dan eSport dengan Olahraga. Retrieved from

https://sport.detik.com/aboutthegame//pandit/d-3078400/bermain-video-game-dan-

eSport-taksama-dengan-olahraga

DOPADES, Mario; SUMARLIN, Rully; DEANDA, Tiara Radinska. ANALISIS UI DAN UX APLIKASI

HALODOC TERHADAP PENGGUNA LAYANAN KESEHATAN. Demandia : Jurnal Desain

Komunikasi Visual, Manajemen Desain, dan Periklanan, [S.l.], v. 8, n. 1, p. 1 - 20, mar.

ISSN 2502-2431. doi: https://doi.org/10.25124/demandia.v8i1.4685. Accessed on

April 6, 2023 at 00.45 WIB Available at:

/journals.telkomuniversity.ac.id/demandia/article/view/4685>.

Galitz, Wilbert O. (2002). The Essential Guide to User Interface Design: An Introduction to GUI

Design Principles and Techniques, Second Edition. John Wiley & Sons. Canada Katz, Daniel

dan Robert L. Kahn. 1966. Organizations and The System Concept, dalam Shafritz, Jay M

dan J. Steven Ott. 1987. Classics of Organization Theory, Brooks/Cole Publishing

Company Pacific Grove, California.

Hofstede Insights. (2021, 4 1). Country Comparison. Retrieved from Hofstede Insight,

Consulting, Training, Certification, Tooling:

https://www.hofstedeinsights.com/countrycomparison/indonesia/

Kustiyahningsih, Yeni., Devie Rosa Anamisa. 2011. Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Menggunakan PHP & MySQL. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Munir. 2009. Pembelajaran Jarak Jauh Berbasis Teknologi Informasi Dan Komunikasi.

Bandung. Alfabeta CV.

http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/PRODI._ILMU_KOMPUTER/196603252001121MU

NIR/BUKU/PEMBELAJARAN%20JARAK%20JAUH%20BERBASIS%20TEKNOLOGI%20INFOR

MASI%20DAN%20KOMUNIKASI%20%28TIK%29.pdf

Orlova, Mariia. 2016. User Experience Design (Ux Design) In A Website Development (Thesis).

Finland: MAMK University of Applied Sciences

Rakhmat Supriyono. (2010). Desain Komunikasi Visual: Teori dan Aplikasi. Yogykarta: ANDI

RAZI, Aria Ar; MUTIAZ, Intan Rizky; SETIAWAN, Pindi. PENERAPAN METODE DESIGN THINKING

PADA MODEL PERANCANGAN UI/UX APLIKASI PENANGANAN LAPORAN KEHILANGAN

DAN TEMUAN BARANG TERCECER. Demandia: Jurnal Desain Komunikasi Visual,

Manajemen Desain, dan Periklanan, [S.l.], v. 3, n. 02, p. 219 - 237, sep. 2018. ISSN 2502-

doi: https://doi.org/10.25124/demandia.v3i02.1549. Accessed on April 27, 2023 at

20 WIB. Available at:

/journals.telkomuniversity.ac.id/demandia/article/view/1549>.

Surmalin, R., Aulia., R & Anggraini, D. N. DAMPAK USER INTERFACE TERHADAP USER

EXPERIENCE PADA SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KESEHATAN BERBASIS WEB.

Demandia: Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain, dan Periklanan, [S.l.], v.

, n. 1, p. 106 - 131, feb. 2021. ISSN 2502-2431. doi:

https://doi.org/10.25124/demandia.v6i1.2724. Accessed on May 10, 2023 at 16.33 WIB

Available at: /journals.telkomuniversity.ac.id/demandia/article/view/2724>.

Wagner, Michael.G. 2006.

Drexel University. [Online] Available at:

https://www.researchgate.net/publication/220968200

Widiatmoko, Soewardikoen Didit. 2013. Metodologi Penelitian Desain Komunikasi Visual,

Yogyakarta : PT. Kanisi.

Downloads

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual