PERANCANGAN STORYBOARD TRAILER GAME TENTANG NILAI SOSIAL TRADISI NGARUMAT PUSAKA DI DESA LEBAKWANGI
Abstract
Ngarumat Pusaka merupakan tradisi dilaksanakan di Desa Lebakwangi-
Batukarut, Kabupaten Bandung, untuk membersihkan benda pusaka sebagai
menghormati para leluhur dan ungkapan syukur kepada leluhur dan Tuhan. Ngarumat
Pusaka memiliki nilai sosial dalam pelaksanaannya, namun sampai saat ini ada
keterbatasan media untuk dalam penyampaian nilai sosial dalam Ngarumat Pusaka,
terlebih kepada anak-anak di desa Lebakwangi. Tujuan perancangan ini untuk merancang
storyboard trailer game sebagai media dalam menyampaikan nilai sosial dalam Ngarumat
Pusaka. Metode penelitian dilakukan menggunakan metode kualitatif dengan observasi
dan wawancara, studi pustaka serta kuisioner terkait tradisi ngarumat pusaka. Data yang
didapatkan, bahwa masyarakat Lebakwangi-Batukarut memiliki keterikatan nilai sosial
terhadap tradisi Ngarumat Pusaka, namun untuk anak-anak di desa Lebakwangi, sebagai
khalayak sasaran melalui responden kuisioner mayoritas belum mengetahui tradisi
Ngarumat Pusaka. Berdasarkan data yang didapatkan, penulis melakukan pengerjaan
storyboard untuk membawakan konsep visual dan pesan dalam trailer game Ngarumat
Pusaka sebagai media dalam pengenalan nilai sosial dalam tradisi Ngarumat Pusaka bagi
anak-anak.
Kata Kunci : ngarumat pusaka, nilai sosial, trailer game, storyboard
References
Alexandra, Q. M., Sumarlin, R., & Afif, R. T. (2023). Perancangan Background
Dalam Sebuah Animasi Motion Comic Berjudul Kecemasan: Perjuangan
Tak Terlihat. Eproceedings Of Art & Design, 10(6).
Danya, Li. (1994) . Nyukeruk galur mapayraratan Riwayat Lebakwangi Batukarut.
Bandung: Sasaka Waruga Pusaka.
Dhimas, A. (2013) . Cara Mudah Merancang Storyboard Untuk Animasi Keren.
Yogyakarta: Taka Publisher.
Ehle,Z. Speedy, S. (2017). Quality of Video Game Trailers, Kinephanos, 7, 246-273
Hart, J. (2008) . The Art Of Storyboard : A Filmmaker’s Introduction. United States:
Focal Press.
Horvath, A. Gyenge, B. (2018) . Movie Trailer Types And Their Effects On Consumer
Expectations. International Journal of Business and Management
Invention, 7 (1), 246-273
Husni, A. M., Lionardi, A., & Afif, R. T. (2023). Perancangan Storyboard Untuk
Animasi 2d Mengenalkan Nilai-Nilai Dalam Proses Tradisi Ngaliwet
Tradisional Sunda. eProceedings of Art & Design, 10(6).
Karlsson, S, Bergendorf, S. (2013) Game Trailers A Study Of Game Trailer Design.
(Thesis: Stockholm School Of Economics). http://arc.hhs.se/1963/
Koentjaraningrat.(2000). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : Rineka Cipta
Lilis. (2023). Tradisi-Tradisi dalam Pembagian Harta Warisan di Masyarkat
Minangkabau. SIWAYANG Journal: Publikasi Ilmiah Bidang Pariwisata,
Kebudayaan, Dan Antropologi, 2(1), 7–14.
Lionardi, A. (2021). Perancangan Animasi 2D sebagai Media Edukasi tentang
Penyu bagi Anak-Anak. Jurnal Desain Komunikasi Visual Nirmana, 21(1),17-
Lionardi, A. Lawe, I. dkk. (2023).2D Animation Storyboard Design Of Mira And The
Batik Fairy: An Overture To Batik Sawat Pengantin Cirebon For Children.
Rekam: Jurnal Fotografi, Televisi, Animasi. 19 (2), 121-128.
McQuail, D. (2011) . Teori Komunikasi Massa McQuail. Jakarta: Salemba
Humanika.
Nahda, A. S., & Afif, R. T. (2022). Kajian Semiotika Dalam Animasi 3D Let’s Eat.
Jurnal Nawala Visual, 4(2), 81-86.
Nurlestari, Suci. (2017) . Nilai-Nilai Solidaritas Sosial dalam Tradisi Ngarumat
Pusaka di Situs Bumi Alit Kabuyutan Sebagai Sumber Pembelajaran IPS.
(Skripsi Sarjana, Universitas Pendidikan Indonesia).
https://repository.upi.edu/31323/
Paez, S. Jew, A. (2013) . Professional Storyboarding. Burlington, MA: Focal Press
Pebriyanto, Ahmad, Hafiz Aziz. Irfansyah. (2022). Anthropomorphic-Based
Character in The Animated Film
Jurnal Seni Media Rekam, 14(1), 75-91
Rahadianto, ID. Deanda, TR. Mario, M. (2022) . Analisis Merril’s First Principles of
Instruction Pada Game Edukasi Covid Fighter Dengan Pendekatan Formal
Element. Jurnal Penelitan Pendidikan, 22 (1), 28-41.
Ratna, Nyoman Kutha. (2012) . Penelitian Sastra: Teori, Metode, dan Teknik.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Risdi, Ahmad . (2019) . Nilai-Nilai Sosial Tinjauan Dari Sebuah Novel. Metro: CV.
IQRO
Setyawan, B. , Nuro’in, A. (2021). Tradisi Jimpitan Sebagai Upaya Membangun
Nilai Sosial Dan Gotong Royong Masyarakat Jawa, Jurnal Diwangkara, 1(1),
-15
Simon, Mark. (2006). Storyboards: Motion in Art, Third Edition. Marion: Routledge
Soenyoto, Partono. (2017) . Animasi 2D. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Suantari , Ni Wayan Eka Putri. (2016) . Dunia Animasi. Bali: Penerbit Miia Art
Sugiyono. (2013) . Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung:
ALFABETA
Supardan, Dadang. (2011) . Pengantar Ilmu Sosial Sebuah Kajian Pendekatan
Struktural, Jakarta: PT Bumi Aksara
Thomas, F. and Johnston, O. (1981) The illusion of life. New York: Hyperion.
Yanyan Setiawan, Asep. (2018) . Nilai-Nilai Interaksi Budaya Masyarakat Sekitar
Bumi Alit Batukarut, GeoArea, 1 (1), 11-13