Implementasi Deteksi Citra Termal untuk protokol pencegahan Covid19 di Desa Sukapura

Authors

  • Aji Gautama Putra Telkom University
  • Doan Perdana Telkom University
  • Bagus Aditya Telkom University
  • Sidik Prabowo Telkom University

DOI:

https://doi.org/10.25124/cosecant.v1i2.17516

Abstract

Kantor Desa Sukapura adalah pusat administrasi dan kepemimpinan Desa Sukapura yang beralamat di Jl. Sukapura No.54, Sukapura, Kec. Dayeuhkolot, Bandung, Jawa Barat 40267. Kepala Desa Sukapura adalah H.Ganjar Sukma Wibawa, A.Md. Jarak Kantor Desa Sukapura dari Kampus Telkom University adalah 500 meter. Di masa Pandemic COVID-19, Kantor Desa Sukapura sudah menjalankan beberapa protokol di antara nya adalah; menjaga jarak, mencuci tangan, menggunakan masker, dan WFH Sebagian Sudah dilakukan pengukuran suhu tubuh sebagai salah satu Protokol Pencegahan COVID-19, di mana setiap pegawai atau pengunjung yang datang ke Kantor Desa Sukapura harus mempunyai suhu tubuh normal atau di bawah 37,5oC. Namun akurasi pengukuran suhu masih bisa ditingkatkan dan bisa diterapkan pengukur suhu yang multi-person. Selain itu pegawai di Kantor Desa Sukapura juga perlu upgrading skill dan pengetahuan terkait penggunaan teknolologi untuk pengukuran suhu. Oleh karena itu pada Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Community Service Engagement (CSE) ini diusulkan untuk dilakukan pendampingan desa berupa perancangan dan implementasi Pemeriksaan Suhu Badan dengan Citra Termal Sesuai Protokol COVID-19 di Kantor Desa Sukapura. Selain itu agar pegawai dapat menggunakan teknologi tersebut dilakukan penyuluhan terkait penggunaan pemeriksaan suhu badan dengan citra termal sesuai protokol COVID-19 di Kantor Desa Sukapura.

References

A. Hoque, F. A. Shikha, M. W. Hasanat, I. Arif, dan

A. B. A. Hamid, The effect of Coronavirus

(COVID-19) in the tourism industry in China,

Asian Journal of Multidisciplinary Studies, vol.

, no. 1, hlm. 52–58, 2020.

D. Dias dan J. Paulo Silva Cunha, Wearable health

devices—vital sign monitoring, systems and

technologies, Sensors, vol. 18, no. 8, hlm. 2414,

E. Irwansyah, W. Budiharto, D. Widhyatmoko, A.

Istamar, dan F. P. Panghurian, Monitoring

Coronavirus COVID-19/SARS-CoV-2

Pandemic using GIS Dashboard: International

and Indonesia Context, 2020.

F. R. Lumbanraja, I. H. B. Sitepu, D. Kurniawan,

dan A. Aristoteles, PREDIKSI JUMLAH

PENDERITA PENYAKIT TUBERKULOSIS DI

KOTA BANDAR LAMPUNG

MENGGUNAKAN METODE SVM (SUPPORT

VECTOR MACHINE), klik, vol. 7, no. 3, hlm.

, Okt 2020, doi:

20527/klik.v7i3.350.

J. Riou dan C. L. Althaus, Pattern of early humantohuman transmission of Wuhan 2019 novel

coronavirus (2019-nCoV), December 2019 toJanuary 2020, Eurosurveillance, vol. 25, no. 4,

hlm. 2000058, 2020.

M. Cao dkk., Clinical features of patients infected

with the 2019 novel coronavirus (COVID-19) in

Shanghai, China, MedRxiv, 2020.

M. F. W. A. Wahyu, TA: Sistem Pengukuran Suhu

Tubuh Menggunakan Camera Thermal AMG

untuk Mengidentifikasi Orang Sakit, PhD

Thesis, Universitas Dinamika, 2020.

M. H. Alvin, M. Atok, dan M. Indiaryanto, Analisis

Regresi untuk Memprediksi Tahanan Kapal

Cepat, Jurnal Sains dan Seni ITS, vol. 9, no. 1,

Art. no. 1, Jun 2020, doi:

12962/j23373520.v9i1.51386.

S. Bag, S. Sikdar, K. Ganguly, S. Banerjee, dan P.

Lahiri, Effective Health Screening to Prevent

Infection and Control the Spreading of COVID19, dalam Journal of Physics: Conference

Series, 2021, vol. 1797, no. 1, hlm. 012040.

S. Hadiyoso, APLIKASI PRESENSI

MENGGUNAKAN PENGENAL WAJAH

BERBASIS OPENCV, 1, vol. 7, no. 2, hlm. 849–

, 2020, doi: 10.25124/jett.v7i2.2706.

V. Manuel Ionescu dan F. Magda Enescu, Low cost

thermal sensor array for wide area monitoring,

dalam 2020 12th International Conference on

Electronics, Computers and Artificial

Intelligence (ECAI), Jun 2020, hlm. 1–4. doi:

1109/ECAI50035.2020.9223193.

X. Hongwei, X. Zhang, K. Yongcong, dan O.

Gaofei, Solder Joint Inspection Method for Chip

Component Using Improved AdaBoost and

Decision Tree, Components, Packaging and

Manufacturing Technology, IEEE Transactions

on, vol. 1, Des 2011, doi:

1109/TCPMT.2011.2168531.

Downloads

Published

2022-03-03

Issue

Section

Articles