Analisis Data Hasil Audit Internal Berbasis Iso 9001:2015 Dan Sn Dikti Menggunakan Metode K-means Studi Kasus: Universitas Telkom

Authors

  • I Putu Gede Jati Aryasentana Telkom University
  • Roswan Latuconsina Telkom University
  • Rifki Wijaya Telkom University

Abstract

Abstrak Kata “audit†yang pertama kali muncul di pertengahan abad ke-19 berasal dari bahasa latin “audire†yang artinya mendengar. Audit adalah proses yang dilakukan oleh orang yang kompeten dan independen dengan mengumpulkan dan mengevaluasi bahan bukti. Audit atau pemeriksaan dalam arti luas bermakna evaluasi terhadap suatu organisasi, sistem, proses,atau produk yang dilakukan secara kritis dan juga sistematis, dalam melakukan audit. Rutinya kegiatan audit internal di universitas telkom yang dilakukan oleh Satuan Internal Audit (SAI) yang dilakukan dengan cara manual dalam melakukan audit oleh auditor kepada auditi menjadi kurang efektif dengan resiko ketelitian yang kurang. Sehingga akan lebih mudah jika dibuatkan Aplikasi untuk mempermudah pekerjaan audit internal di Univesitas Telkom aduapun metode yang digunakan untuk meng-klasterisasi data yang dusah di input menggunakan kmeans yang berarti untuk menata data pertanyaan yang di inputkan oleh bagian audit dengan sistem mining. Tujuan tugas akhir ini adalah membuat lanjutan aplikasi sistem audit internal Universitas Telkom, dimana aplikasi ini dibuat untuk mempermudah proses pekerjaan audit dan untuk meninjau tingkat kesesuaian dan penerapan sistem manajemen mutu yang telah ditetapkan. Kata kunci: audit, iso 9001:2015, analisis data Abstract The word "audit" which first appeared in the mid-19th century comes from the Latin "audire" which means to hear. Audit is a process carried out by competent and independent people by collecting and licensed evidence. An audit or examination in the broad sense of an evaluation of an organization, system, process, or product that is carried out critically and also systematically, in conducting an audit. The internal audit activities at Telkom University conducted by the Internal Audit Unit (SAI) conducted manually by auditing auditors to the auditee became ineffective with lack of research. Ease of use is made easier Application is made to facilitate the internal audit work at Telkom University as well as the method used to cluster the data that is done by input using k-a meaningful way to organize the question data inputted by the audit department with the mining system. The purpose of this thesis is to make the application of the University of Telkom's internal audit system, where this application is made to facilitate the audit work process and to achieve the level of conformity and application of a predetermined management system. Keywords: Audit, ISO 9001: 2015, data analysis

Downloads

Published

2020-04-01

Issue

Section

Program Studi S1 Teknik Komputer