Antena Mimo 4×2 Susunan 2 Elemen Mikrostrip Patch Sirkular 3,5 Ghz Untuk Bts 5g (mimo 4×2 Of 2 Circular Patch Microstrip Antenna Array 3,5 Ghz For Bts 5g)
Abstract
Abstrak
Kebutuhan pada komunikasi nirkabel yang semakin pesat mengakibatkan
pengembangan komunikasi nirkabel mengarah pada komunikasi 5G. Saat ini, komunikasi 5G
memiliki rentang frekuensi yang terbatas. Di Asia, frekuensi 3,5 GHz sebagai kandidat
frekuensi yang disarankan masih digunakan oleh komunikasi satelit. Oleh karena itu,
dibutuhkan sistem untuk mengatasi masalah tersebut.
Penelitian ini berfokus pada perancangan dan simulasi antena MIMO 4x2 susunan 2
elemen patch sirkular yang bekerja pada frekuensi 3,5 GHz. Bahan yang digunakan untuk
substrat adalah FR-4 dengan konstanta dielektrik 4,3 dan ketebalah bahan 1,6 mm.
Antena yang dirancang disesuaikan dengan spesifikasi yang dibutuhkan untuk
komunikasi 5G. Berdasarkan simulasi pada Tugas Akhir ini didapatkan bahwa antena
MIMO 4x2 susunan 2 elemen patch sirkular memiliki nilai VSWR 1,15 pada frekuensi kerja
3,5 GHz untuk masing-masing antena. Bandwidth yang dihasilkan memiliki lebar paling
sempit sebesar 211,4 MHz pada antena keempat dan paling lebar sebesar 214,3 MHz pada
antena kedua. Sedangkan untuk nilai mutual coupling tertinggi sebesar -41,126 dB. Serta gain
yang dihasilkan adalah 6,784 dB dan 6,906 dB dengan pola radiasi unidireksional.
Kata kunci : antena, MIMO, susunan, 5G
Abstract
The need for wireless communication is increasing rapidly resulting in the development
of wireless communication is directed to 5G communication technology. However, 5G
communication has a limited frequency range. In Asia, 3.5 GHz as the recommended
frequency candidate are still used by satellite communications. So we need a system to
overcome these problems.
This final project focuses on the design of MIMO 4x2 of circular patch micrstrip antenna
array that operates at 3.5 GHz frequency. The substrate used is FR-4 with dielectric constant
4.4 and thickness 1.6.
The antennas are adjusted to the specifications needed to optimize the work of 5G. Based
on simulation of this undergraduated thesis, the results of MIMO 4x2 of 2 circular patch
microstrip antenna array has VSWR 1,15 at frequency 3.5 GHz for each antenna. The
resulting bandwidth has the narrowest bandwidth of 211.4 MHz on the fourth antenna and
the widest at 214.3 MHz on the second antenna. While the highest mutual coupling value of -
41,126 dB. And the resulting gain is 6,784 dB and 6,906 dB with a unidirectional radiation
pattern.
Keywords: antenna, MIMO, array, 5G
Kebutuhan pada komunikasi nirkabel yang semakin pesat mengakibatkan
pengembangan komunikasi nirkabel mengarah pada komunikasi 5G. Saat ini, komunikasi 5G
memiliki rentang frekuensi yang terbatas. Di Asia, frekuensi 3,5 GHz sebagai kandidat
frekuensi yang disarankan masih digunakan oleh komunikasi satelit. Oleh karena itu,
dibutuhkan sistem untuk mengatasi masalah tersebut.
Penelitian ini berfokus pada perancangan dan simulasi antena MIMO 4x2 susunan 2
elemen patch sirkular yang bekerja pada frekuensi 3,5 GHz. Bahan yang digunakan untuk
substrat adalah FR-4 dengan konstanta dielektrik 4,3 dan ketebalah bahan 1,6 mm.
Antena yang dirancang disesuaikan dengan spesifikasi yang dibutuhkan untuk
komunikasi 5G. Berdasarkan simulasi pada Tugas Akhir ini didapatkan bahwa antena
MIMO 4x2 susunan 2 elemen patch sirkular memiliki nilai VSWR 1,15 pada frekuensi kerja
3,5 GHz untuk masing-masing antena. Bandwidth yang dihasilkan memiliki lebar paling
sempit sebesar 211,4 MHz pada antena keempat dan paling lebar sebesar 214,3 MHz pada
antena kedua. Sedangkan untuk nilai mutual coupling tertinggi sebesar -41,126 dB. Serta gain
yang dihasilkan adalah 6,784 dB dan 6,906 dB dengan pola radiasi unidireksional.
Kata kunci : antena, MIMO, susunan, 5G
Abstract
The need for wireless communication is increasing rapidly resulting in the development
of wireless communication is directed to 5G communication technology. However, 5G
communication has a limited frequency range. In Asia, 3.5 GHz as the recommended
frequency candidate are still used by satellite communications. So we need a system to
overcome these problems.
This final project focuses on the design of MIMO 4x2 of circular patch micrstrip antenna
array that operates at 3.5 GHz frequency. The substrate used is FR-4 with dielectric constant
4.4 and thickness 1.6.
The antennas are adjusted to the specifications needed to optimize the work of 5G. Based
on simulation of this undergraduated thesis, the results of MIMO 4x2 of 2 circular patch
microstrip antenna array has VSWR 1,15 at frequency 3.5 GHz for each antenna. The
resulting bandwidth has the narrowest bandwidth of 211.4 MHz on the fourth antenna and
the widest at 214.3 MHz on the second antenna. While the highest mutual coupling value of -
41,126 dB. And the resulting gain is 6,784 dB and 6,906 dB with a unidirectional radiation
pattern.
Keywords: antenna, MIMO, array, 5G
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.