Sistem Otomatis Untuk Menjaga Kestabilan Ph Air Pada Rainwater Tank

Muhammad Ibraihan Diviantama, Fazmah Arif Yulianto, Sidik Prabowo

Abstract

Abstrak
Air hujan merupakan sumber air yang sangat penting terutama di daerah yang tidak terdapat sistem
penyedian air bersih, kualitas air permukaan yang rendah serta tidak tersedia air tanah. Di indonesia
khususnya wilayah DKI Jakarta merupakan wilayah yang memiliki permasalahan terkait dengan aspek
sumber daya air terutama untuk kebutuhan air minum dan kebutuhan sehari – sehari. Banyak gedung –
gedung yang kesulitan untuk mendapatkan air bersih sehingga membanggun rainwater tank untuk
menampung air hujan sehingga bisa dinggunakan untuk kebutuhan air bersih akan tetapi air hujan yang
ditampung belum tentu layak digunakakan khususnya wilayah DKI Jakarta air hujan yang turun banyak
mengandung asam sehingga membuat tidak bisa digunakan agar bisa maka perlu adanya penambahan
pH pada air hujan tersebut. Pada tugas akhir ini penulis membuat sistem otomatis yang mengontrol
kadar pH air hujan dengan berbasis mikrokontroler. Ketika pH sudah dibawah standar baku mutu maka
sistem akan otomatis hidup dan menambahkan zat kimia untuk menaikan pH air hujan agar bisa
digunakan untuk kebutuhan sehari – hari.
Kata kunci : air hujan, pH, rainwatertank
Abstract
Rain water is a very important source of water, especially in areas where there is no clean water supply
system, low quality surface water and no groundwater available. In Indonesia, especially the DKI Jakarta
area, is an area that has problems related to aspects of water resources, especially for drinking water
needs and daily necessities. Many buildings have difficulty getting clean water so that they build rainwater
tanks to collect rainwater so that they can be used for clean water needs, but the rainwater that is
collected is not necessarily suitable for use, especially in the DKI Jakarta area, the rainwater that falls
contains a lot of acid so that it cannot be used. used so that it is necessary to add pH to the rainwater. In
this final project, the writer made an automatic system that controls the pH level of rainwater based on a
microcontroller. When the pH is below the quality standard, the system will automatically turn on and
add chemicals to increase the pH of rainwater so that it can be used for daily needs.
Keywords: rain water,pH,rainwater tank

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.