Sistem Kontrol Motor Dc Penggerak Panel Photovoltaic Dengan Metode Gain-schedulling Model Predictive Control (gs-mpc)

Authors

  • Praja Cahya Kesuma Telkom University
  • Basuki Rahmat Telkom University
  • Muh. Zakiyullah Romdlony Telkom University

Abstract

Abstrak Model Predictive Control merupakan jenis suatu kendali dengan metode prediksi. Model Predictive Control (MPC) menggunakan model sistem sebagai prediksi keluaran di masa depan. GainSchedule Model Predictive Control (MPC) digunakan saat model prediksi linier tidak memadai. Dengan menggunakan Gain-Schedule MPC bisa digunakan dengan prediksi linier maupun non linier. Adapun penelitian ini dilakukan dengan metode sistem kendali Gain-Schedule Model Prective Control (MPC). Dengan melakukan pengamatan langsung dan mengumpulkan data dengan cara memonitoring dan mencatat data-data yang di butuhkan. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat menggerakan motor DC dengan input berupa Pulse With Modulation (PWM) dan output berupa Degree. Tugas akhir ini memiliki nilai fit estimation data pada motor DC sebesar 91% dengan menggunakan system identification pada matlab. Pengendalian MPC hasil proses dipengaruhi oleh cost function, constraint, parameter Np (Prediction Horizon) dan Nc (Control Horizon). Terdapat 3 mode MPC untuk mengatur Gain-Scheduled Model Predictive Control, sinyal pada detik -+ ke 2 dan detik ke 8,5 yang menandakan pergantian kontrol MPC yang di rancang. Kata kunci: Photovoltaic, Model Predictive Control (MPC), Gain-Scheduled Model Predictive Control (MPC) Abstract Model Predictive Control is a type of control with a predictive method. Model Predictive Control (MPC) uses the system model to predict future output. GainSchedule Model Predictive Control (MPC) is used when a linear predictive model is inadequate. By using the Gain-Schedule MPC can be used with linear and nonlinear predictions. This research was conducted using the Gain-Schedule Model Prective Control (MPC) control system method. By making direct observations and collecting data by monitoring and recording the required data. The results of this study are expected to be able to drive a DC motor with input in the form of Pulse With Modulation (PWM) and output in the form of Degree. This final project has a data fit estimation value of 91% for DC motors using the identification system in matlab. Controlling the resulting MPC process is influenced by the cost function, constraint, parameters Np (Prediction

Downloads

Published

2022-04-01

Issue

Section

Program Studi S1 Teknik Elektro