Kontrol Sinkronisasi Tegangan Photo -Voltaic (PV) – Grid (PLN)

Penulis

  • Dewangga Jales Saputra Telkom University
  • Basuki Rahmat Telkom University
  • Kharisma Bani Adam Telkom University

Abstrak

Interkoneksi antar sumber tanaga listrik memerlukan sinkronisasi tegangan antar sumber. Perubahan beban bisa saja mengakibatkan tegangan antar sumber berosiliasi sehingga masing-masing tegangan menjadi tidak sinkron, akibatnya terjadi rugi-rugi daya dalam sistem. Oleh karena itu guna menjaga stabilitas sistem, diperlukan monitor dan kontrol sinkronisasi tegangan dalam sistem interkoneksi antar sumber PV dengan sumber existing (PLN). Pada penelitian ini telah dibuat prototype pengontrol sinkronisasi tegangan PV inverter dengan grid PLN guna mensikronkan tegangan antara PV inveter dengan PLN yang berosilasi akibat perubahan beban. Dengan kondisi prototipe yang sudah dibuat, didapatkan hasil bahwa kontrol frekuensi tegangan antara grid dan PV telah sinkron.

Kata kunci— Kontrol, Sinkronisasi,PV,Grid

Referensi

M. W. Khan,

system with a Grid,= IOSR J. Electr. Electron. Eng.,

vol. 7, no. 4, pp. 01-05, 2013, doi: 10.9790/1676-

G. Online,

https://glosarium.org/arti-jaringanlistrik/ (accessed Jun.

, 2022).

R. Kita,

Pengertian, Cara Kerja, Komponen & Pengembangan,=

https://rimbakita.com/pembangkitlistrik-tenagasurya/ (accessed Jun. 12, 2023).

S. Berkat,

https://www.sinarberkat.co.id/mengenaltentanginverter-pengertian-fungsi-cara-kerjadanjenisnya/#:~:text=Inverter adalah rangkaian

elektronika daya yang memiliki fungsi,ini disebut juga

inverter karena sesuai dengan fungsinya. (accessed

Jun. 06, 2022).

T. Elektronika,

https://teknikelektronika.com/pengertianmikrokontroler-microcontrollerstrukturmikrokontroler/ (accessed Jun. 06, 2022).

Caratekno,

ATmega328,= 2015.

https://www.caratekno.com/pengertian-arduinounomikrokontroler/ (accessed May 08, 2023).

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-12-27

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Teknik Elektro