Distance Monitoring System Design To Reduce The Risk Of Losing Children Using Received Strengh Signal Indicator

Authors

  • Dimas Anugrah Ruslan Telkom University
  • A. Ali Muayyadi Telkom University
  • Nasrullah Armi Telkom University

Abstract

Pada jaman teknologi saat ini berpengaruh besar
terhadap aspek-aspek kehidupan pada masyarakat saat ini.
Monitoring (pemantauan) merupakan proses mengamati
perkembangan dan jarak anak. Hilangnya anak sering terjadi
akibat terpisah pada keluarganya. Tujuan penggunaan sistem
monitoring adalah untuk mengontrol, mengawasi, dan
mengecek sejumlah kegiatan yang telah dilaksanakan. Pada
penelitian ini digunakan alat Esp8266 dengan memanfaatkan
nilai Received Strength Signal Indicator (RSSI). Dengan
menggunakan nilai RSSI pada Esp8266 maka jauh dan
dekatnya anak terhadap Access Point dapat diperkirakan pada
Esp8266. Penulis membuat web berbasis firebase dengan sistem
notifikasi yang dapat memberikan peringatan ketika anak
mulai menjauh dari jarak yang aman terhadap orang tua.
Dengan menggunakan nilai Received Strength Signal Indicator
(RSSI) pada Esp8266 maka jauh dan dekatnya anak terhadap
Access Point dapat diperkirakan pada Esp8266. Esp8266
membuat sistem ini dapat digunakan di mana saja tanpa
jaringan internet. Jarak estimasi antara Access Point dengan
Esp8266 dapat ditentukan setelah mendapatkan nilai RSSI dan
menentukan index pathloss (n) dengan hasil perhitungan jarak
estimasi yang mendekati jarak sebenarnya. Sistem notifikasi
yang bekerja pada web ini akan aktif dalam bentuk getaran
pada jarak estimasi 5 meter hingga10 meter dan jika jarak
estimasi anak telah melebihi batas jarak 10 meter, maka akan
aktif dalam bentuk getaran beserta suara alarm.

Kata Kunci — Anak, Orang tua, RSSI, Monitoring Jarak, antiloss, Esp8266.

References

V. E. J. M. S. A. V. S. d. R. B. Daiya, "Experimental

Analysis of RSSI for Distance and Position

Estimation," International Conference on Recent

Trends in Information Technology (ICRTIT), pp. 1093- 1098, 2011.

T. Hagos, "Learn Android Studio 3 with Kotlin:

Efficient Android App Development," Apress L. P.,

New York, pp. 157-158, 2018.

N. U. A. d. M. Mastiana, "Sistem Peringatan Dini untuk

Pengendalian Pembatasan Jarak Fisik dengan Metode

RSSI Menggunakan Modul Wemos D1 Mini," Jurnal

Rekayasa Elektrika, vol. Vol. 17, pp. 217-222, 2021.

S. B. A. L. R. M. F. P. L. F. A. G. E. B. J. A. E. J.

Mazuelas, "Robust Indoor Positioning Provided by

Real- Time RSSI Values in Unmodified WLAN

Networks," IEEE Journal of Selected Topics in Signal

Processing, p. 821-831, 2009.

D. O. J. R. H. F. I. D. C. C. d. A. J. C. Mitten, "Hiking:

A Low-Cost, Accessible Intervention to Promote

Health Benefits," American Journal of Lifestyle

Medicine, vol. 12(4), p. 302-310, 2016.

N. K. R. d. E. N. K. Purwati, "Pengantar Metode

Numerik," Klik Media, Lumajang, 2020[7] N. F. Puspitasari, "Analisis RSSI (Receive Signal

Strength Indicator) Terhadap Ketinggian Perangkat

Wi-Fi di Lingkungan Indoor," Jurnal Ilmiah Dasi, vol.

Vol. 15, no. No. 04, pp. 32 - 38, December 2014.

N. A. M. H. M. H. Z. N. F. I. M. R. &. Z. A. Razali,

"The Distribution of Path Loss Exponent in 3D Indoor

Environment," International Journal of Applied

Engineering Research, pp. 7154-7161, 2017.

J. S. C. S. d. B.-J. J. Sanchez-Mahecha, "QoS

Evaluation of the Future High-Efficiency IEEE 802.11ax WLAN Standard.," IEEE Colombian

Conference on Communications and Computing (COLCOM), pp. 1-6, 2018.

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Teknik Telekomunikasi