Investigasi Model Dan Simulasi Mppt Pso Pada Sistem Fotovoltaik Di Indonesia

Authors

  • Muhammad Zaky Mubarok Telkom University
  • Reza Fauzi Iskandar Telkom University
  • Tri Ayodha Ajiwiguna Telkom University

Abstract

Perlunya transisi dari bahan bakar fosil ke energi
terbarukan. Sistem fotovoltaik salah satu alternatif energi yang
cocok digunakan di Indonesia. Pada sistem fotovoltaik terdapat
kendala yaitu efisiensinya dalam mengkonversi energi relatif
rendah dan memiliki karakteristik tegangan dan arus (V-I)
tidak linier dari suhu dan tingkat radiasi yang diperoleh
sehingga membutuhkan kontrol MPPT untuk melacak daya
maksimum dan sistem fotovoltaik bekerja pada titik daya
maksimumnya. Pada kondisi Partial Shading Condition (PSC)
atau kondisi berbayang terdapat banyak Maximum Power
Point (MPP) sehingga titik kerja maksimum pada MPPT yang
mewakili banyak MPP disebut Global Maximum Power Point
(GMPP). Algoritma MPPT yang bisa digunakan untuk kondisi
berbayang adalah algoritma PSO. Tiga tahapan optimasinya
yaitu pembangkitan posisi dan kecepatan partikel, update
kecepatan dan update posisi.

Kata kunci— Fotovoltaik, MPPT, PSO

References

M. D. Haq, "Perancangan Maximum Power Point

Tracking (MPPT) Pada Panel Surya Dengan Kondisi

Partial Shading Menggunakan Differential

Evolution," Suara Teknik Jurnal Ilmiah, vol. 12, no.

, pp. 38-46, 2019.

G. P. M. Wirsuyana, "Metode Maximum Power Point

Tracking pada Panel Surya: Sebuah Tinjauan

Literatur," Techne Jurnal Ilmiah Elektroteknika, vol.

, no. 2, pp. 211-224, 2022.

I. Soesanti and R. Syahputra, "Analisis Kinerja

Metode Fuzzy Teroptimasi PSO untuk Strategi

Kendali MPPT pada Sistem Solar Photovoltaic,"

Jurnal Teknik Elektro, vol. 13, no. 2, pp. 98-108,

I. A. Kurniawan, "ANALISA POTENSI

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA

(PLTS) SEBAGAI PEMANFAATAN LAHAN

PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA UAP (PLTU)

PAITON," 11 July 2016. [Online]. Available:

-repository.its.ac.id/75189/1/2412100007-

Undergraduate_Thesis.pdf. [Accessed 30 June 2023]

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Teknik Fisika