Perancangan Antarmuka Aplikasi Sistem Penyiraman Tanaman Kaktus Menggunakan Blynk
Abstract
Dalam era digital ini,teknologi Internet Of Thing (IoT) dapat diaplikasikan untuk memudahkan dan
memperbaikin proses penyiraman tanaman kaktus secara
otomatis.Aplikasi Blynk Merupakan aplikasi yang didesain untuk mengerjakan pekerjaan IoT ( Internet of Things ) salah
satunya untuk memonitoring dan mengontrol sistem penyiraman tanaman kaktus dari jarak jauh. Paper ini Akan membahas
Desain dan implementasi penggunaan aplikasi Blynk dalam monitoring sistem penyiraman tanaman kaktus skala rumah
berbasis IoT. Yang digunakan untuk melakukan penyiraman dalam per sepuluh hari dengan nilai kelembapan yang dipeloreh
oleh sensor sehingga nilai yang didapatkan sesuai dengan yang diinginkan dan desain yang dibuat sederhana mungkin sehingga pengguna mudah memahami tampilan dashboard dari Applikasi Blynk.
Kata kunci: Blynk, tanaman kaktus, kelembapan tanah, Internet of Things, penyiraman otomatis.
References
Faudin,Agus
internet:-www.nyebarilmu.com/mengenalaplikasi-blynk-untuk-fungsi-iot ,November.23 ,2017
[Juli.21,2023].
Academy,indobot
-indobot.co.id/blog/project-blynk-iot-terbarututorial-pengoperasian-blynk-iot/
juli.21,2023[juli,21,2023]
M. Muslihudin et al.,
APLIKASI RUMAH PINTAR BERBASIS
ANDROID DENGAN ARDUINO
MICROCONTROLLER,= Jun. 2018.
Uliha ,agus & Riza, Almas Gulham (2021) sistem
monitoring dan penyiraman otomatis berbasis Android
dengan aplikasi Blynk,Abdi Teknoyasa, E-ISSN : 2745-
,hal.2.
K. Yahya Nashrullah, M. Bhanu Setyawan, dan A. C.
Fajaryanto,
UNIVERSITASMUHAMMADIYAH PONOROGO
(KOMPUTEK) RANCANG BANGUN IoT SMART
FISH FARM DENGAN KENDALI RASPBERRY PI
DAN WEBCAM,= 2019.