Pengembangan Sistem Informasi Promosi Pariwisata Kawasan Sinai – Merauke Berbasis Wisata Religi, Budaya, dan Alam
Abstract
Pariwisata kawasan Sinai-Merauke memiliki potensi yang besar namun kurang melakukan promosi. Faktor
yang menghambat adalah kurangnya informasi yang didapatkan wisatawan tentang objek wisata di kawasan Sinai.
Masalah utama Kawasan Sinai adalah bagaimana mengembangkan sistem informasi promosi yang efektif untuk
meningkatkan daya tarik wisatawan. Sebagai solusi, diusulkan pengembangan sistem informasi
promosi pariwisata berbasis wisata religi, budaya, dan alam.
Sistem dirancang untuk memberikan informasi yang menarik tentang potensi wisata, serta dilengkapi dengan fitur-fitur
seperti reservasi dan pembayaran dan juga sistem admin untuk
mengelola informasi wisata Kawasan Sinai. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan dengan Alpha
testing, Beta testing, Unit testing, dan Load testing didapatkan
hasil pengujian Alpha dengan total 81 skenario berhasil dilakukan dengan tingkat keberhasilan 100%. Hasil pengujian
Beta yang dilakukan kepada 30 responden terhadap 10
pernyataaan dari setiap spesifikasi didapatkan hasil rata-rata setiap spesifikasi mudah ditemukan, mudah digunakan, dan
bermanfaat bagi pengguna. Hasil pengujian Load pada
spesifikasi 1 didapatkan kesimpulan sistem dapat berjalan dengan optimal saat threads 500, loop count 30, dan Ramp-up
of Periods 10. Error rate yang muncul pada kondisi ini adalah5,85%. Pengujian Unit yang dilakukan terhadap 55 fungsi
berhasil dilakukan dengan tingkat keberhasilan 100%. Dengan
hasil ini, sistem informasi promosi pariwisata telah memenuhi kriteria spesifikasi yang direncanakan.
Kata kunci: Kawasan Sinai, Pariwisata, Promosi, Sistem Informasi, Website.
References
Kemenparekraf / Baparekraf RI (2022, feb. 10) STC
Upaya Jadikan Papua Pintu Terdepan RI di
Kawasan Pasifik [Online]. Available :
-pedulicovid19.kemenparekraf.go.id/stc2023-upaya-jadikan-papua-pintuterdepan-ri-dikawasan-pasifik/
Kemenparekraf / Baparekraf RI (2020, oct.6)
Kemenparekraf Dorong Penguatan Kemitraan
Promosi Wisata [Online]. Available:
-pedulicovid19.kemenparekraf.go.id/kemenp
arekraf-dorong-penguatankemitraan-promosiwisata/
Bagus Putu Wahyu Nirmala, Nengah Widya Utami,
A.A Istri Ita Paramitha,
Potensi Wisata Di Desa Kerta, Kabupaten Gianyar
Menuju Pariwisata 4.0=, Jurnal Karya Abdi, vol. 3,
no. 3, Desember 2020.
Ratna Sari, Harjanto Prabowo, Ford Lumban Gaol,
Fithra Faisal Hastiadi, Meyliana,
Economy Model Based on Digital Transformation
Concept for Tourist Village in Indonesia=, IJETAE.,
vol. 11, 10 October 2021.
Melly Maulin Purwaningwulan,
of Local Tourist Destination in The New Normal
Era and Its Effect on The Economy in Indonesia=,
Journal of Eastern European and Central Asian
Research., vo. 8, no. 2, 2022.
Akbar Rizqi Kurniawan,
Pengembangan Pariwisata Berbasis Masyarakat
Pada Era Digital di Indonesia= TORNARE., vol.3,
no.1, Mei 2020.
Karmelia Melania, Jeanne Ellyawati,
Online Promotion and Its Effect on Detination
Loyalty=, KINERJA., vol. 22, no. 2, 2018.
Titis Miranti, Barianto Nurasri Sudarmawan,
Sektor Pariwisata di Indonesia=, Journal of IEB.,
Ruvita Faurina, Julia Purnama Sari, Indra Agustian,
Iklan Untuk Promosi Wisata Desa Rindu Hati=,
Abdi Reksa., vol.3, no.1, 1 Januari 2022
Aris Sudianto,
Promosi Wisata Budaya Pada Kabupaten Lombok
Timur=, INFOTEK., vo.1, no.1, Januari 2018
Yunice Zevanya Surentu,
Sebagai Media Promosi Destinasi Wisata Di Dinas
Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Minahasa=
Iqbal Ainul Rizki, Aulia Dwi Saputri,
Toursim Dan E-Marketplace Untuk Mendukung
Ekonomi Pariwisata dan UMKM Pada Masa
Pandemi Covid - 19=, JAEMB., vol.2, no.2, Juli
Donald S. Noya, Herry S. Langi, Fanny J. Doringin,
Wisata Pulau Lembeh=, IRWNS., Industrial
Research Workshop and National Seminar,
Bandung, 4-5 Agustus 2021
Ni Luh Putu Kurniayu Melati, Fathorrahman,
Theresia Pradiani,
TikTok Travel Influencer and City Branding on The
Decision To Choose A Tourist Destination (Case
Study on @backpackertampan in Bali)=, Journal of
Business on Hospitality and Tourism., vol.08,
no.01, 2022.
Topan Raditya, I Wayan Suardana, Putu Agus
Wikanatha Sagita,
Twitter, dan Instagram Terhadap Keputusan
Wisatawan Ke Pantai Pandawa Bali=, IPTA., vol.08,
no.1, 2020.
Muhammad Zarwin Syahputra, Muhammad Dedi
Irawan,
Fertilizer Inventory System Applications=, JISTR,
Vol. 1, No. 2, 2022
Horng, Wen-Bing. Classification of Age Groups
Based on Facial Features. Tamkang Journal
ofScience and Engineering, Vlo 4 No 3 pp 183-192
(2001).
Robby Yuli Endra, Yuthsi Aprilinda, Yanuarius
Yanu Dharmawan, Wahyu Ramadhan,
Perbandingan Bahasa Pemrograman PHP Laravel
dengan PHP Native pada Pengembangan Website=,
EXPERT, Vol. 11, No. 1, 2021.
Muhammad Rafli,
Implementation Using Nginx Riverse Proxy Based
on Centos 7 OS=, JATISI, Vol. 9, No. 3, 2022.