Selection of Alternative Solutions for Development of Information System Cloud-Based Asset Management Information System for Hospitals Hospital Using Weighted Product Method

Authors

  • Nabilah Salwa Telkom University
  • Roswan Latuconsina Telkom University
  • Purba Daru Kusuma Telkom University

Abstract

Pada era digital, kemajuan teknologi informasi telah mendorong rumah sakit untuk mengelola aset mereka secara digital, yang memungkinkan peningkatan efisiensi dan efektivitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dan memilih solusi alternatif terbaik untuk pengembangan sistem informasi manajemen aset berbasis cloud di rumah sakit menggunakan metode Weighted Product (WP). Sistem berbasis cloud menawarkan keuntungan seperti akses data real-time, peningkatan keamanan data, dan pengurangan biaya operasional. Metode Weighted Product digunakan untuk mengevaluasi beberapa kriteria seperti kebutuhan rumah sakit, fitur dan fungsi, kemudahan integrasi, keamanan, biaya, waktu pengembangan, dan kemudahan pengerjaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa solusi terbaik adalah pengembangan sistem baru berbasis cloud yang sepenuhnya dapat memenuhi kebutuhan rumah sakit dengan meningkatkan efisiensi operasional dan kualitas layanan pada rumah sakit.

Kata kunci — Manajemen Aset, Cloud, Weighted Product, Rumah Sakit, Real-time

References

A. Prastiwi, "The Use Of State Asset Management Information System (SIMAN) with A Dual Factor Theory Approach," 2023. [Online]. Available: https://ajesh.ph/index.php/gp

M. Amin, "Pivate Cloud Storage sebagai media Pencadangan Data dan Berbagi Data secara RealTime," Jurnal Instek, vol. 5, no. 2, pp. 2019–228, 2020, [Online]. Available: http://journal.uinalauddin.ac.id/index.php/instek/index

N. M. Fadilla and W. Setyonugroho, "Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit Dalam Meningkatkan Efisiensi: Mini Literature Review," Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi, vol. 8, no. 1, pp. 357–374, Mar. 2021.

M. Saputra, I. Hermawan, W. Puspitasari, and A. Almaarif, "How to Integrate Enterprise Asset Management System for Smart Hospital: A Case Study," in 7th International Conference on ICT for Smart Society: AIoT for Smart Society, ICISS 2020 - Proceeding, Institute of Electrical and Electronics Engineers Inc., Nov. 2020. doi: 10.1109/ICISS50791.2020.9307535.

Y. A. Kusuma, "Asset Management Based on Risk Control and Information Systems," 2022.

N. Aminudin et al., "Weighted Product and Its Application to Measure Employee Performance," International Journal of Engineering & Technology, vol. 7, no. 2.26, p. 102, May 2018, doi: 10.14419/ijet.v7i2.26.14362.

A. Ahmadi and D. T. Wiyanti, "Implementasi Weighted Product (WP) dalam Penentuan Penerima Bantuan Langsung Masyarakat PNPM Mandiri Perdesaan," 2014.

O. Veza and N. Y. Arifin, "Sistem Pendukung Keputusan Calon Mahasiswa Non Aktif dengan Metode Simple Additive Weigthing," Jurnal Industri Kreatif (JIK), vol. 3, no. 02, pp. 71–78, Feb. 2020, doi: 10.36352/jik.v3i02.29.

Published

2024-08-31

Issue

Section

Program Studi S1 Teknik Komputer