Implementasi Dan Integrasi Manageiq Dengan User Ldap Menggunakan Freeipa
Abstract
Abstrak Red Hat CloudForm menghadirkan ManageIQ untuk meningkatkan penyedia layanan, sekaligus memungkinkan administrator untuk berfokus pada mengelola environment teknologi hybrid. ManageIQ merupakan platform cloud computing dapat meningkatkan terhadap cloud publik, cloud privat, dan platform-platform berbasis container, dengan meningkatkan metrik. ManageIQ juga dapat meningkatkan kemampuan bagi OpenStack, yang memperbaiki manajement tenant dan memperkenalkan manajemen penyimpanan bagi objek OpenStack dan layanan-layanan penyimpan blok: Swift dan Cinder. Pada penelitian ini dilakukan implementasikan platform ManageIQ pada Openstack dan terintegrasi dengan user LDAP menggunakan FreeIPA, serta dengan menggunakan ManageIQ dapat membuat tenant pada Openstack (sebagai environment yang dimiliki). Selain itu, platform keystone dapat dikatakan bekerja dengan baik, hal ini dikarenakan setiap permintaan user dapat terlayani dengan baik dari mulai pembuatan user baru, pembuatan image baru, dan pembuatan project baru. Serta dilakukan pengukuran Quality of Service antara server ManageIQ dengan Openstack yang menunjukkan bahwa nilai untuk bandwidth 84,26Mbits/sec, delay 0.180 ms, jitter 0.260 ms, throughput 77,9 Mbits/sec, dan packet loss 0.0025 %. Kata Kunci: LDAP, FreeIPA, ManageIQ, QoS, Cloud Abstract Red Hat CloudForm presents ManageIQ to enhance service provider, and allows administrators to focus on managing the environment of hybrid technology. ManageIQ is platform of cloud computing can improve against the public cloud, private cloud, and container-based platforms with improved metrics. ManageIQ can also enhance the ability for OpenStack, fixed management of tenants and introduces storage management for OpenStack and block storage services: Swift and Cinder. In this research, the ManageIQ platform was implemented on Openstack and integrated with user from LDAP using FreeIPA, and using ManageIQ can make tenants on Openstack (as the environment they have). In addition, the keystone platform can be said to work well, this is because every user request can be served well from starting to create a new user, creating a new image, and creating a new project. And Quality of Service measurements were carried out between ManageIQ servers and Openstack, which showed that the values for bandwidth is 84.26 Mbits / sec, delay is 0.180 ms, jitter is 0.260 ms, throughput is 77.9 Mbits / sec, and for packet loss is 0.0025%. Keywords: LDAP, FreeIPA, ManageIQ, QoS, CloudDownloads
Published
2019-04-01
Issue
Section
Program Studi S1 Teknik Telekomunikasi