Analisis Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara Dan Lelang (Kpknl) Kota Malang

Authors

  • Marsa Riqqoh Salma Salsabilla Telkom University
  • Puspita Wulansari Telkom University

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan di Kantor Pelayanan
Kekayaan Negara dan Lelang kota Malang. Penelitian ini akan meneliti mengenai tingkat kompensasi karyawan,
tingkat kinerja karyawan, serta pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Kantor Pelayanan Kekayaan
Negara dan Lelang kota Malang. Metode penelitian ini metode kuantitatif, dengan sampel sebanyak 115 responden
dengan menggunakan teknik aksidental sampling. Pertanyaan terdiri dari 22 pertanyaan dengan menggunakan skala
lima likert. Data yang diperoleh kemudian dioleh menggunakan SPSS 25 agar kemudian ditemukan pengaruh
kompensasi terhadap kinerja karyawan melalui analisis regresi linear sederhana dan kemudian data akan dipaparkan
menggunakan teknik analisis deskriptif. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa kompensasi memiliki pengaruh yang
signifikan terhadap kinerja karyawan. Kompensasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan sebesar 52,8% dan sisanya
sebesar 47,2% dipengaruhi oleh variabel yang lain.


Kata kunci-sdm, kompensasi, kinerja karyawan.

References

Abdullah, H. (2017). Peranan manajemen sumberdaya manusia dalam organisasi. Warta Dharmawangsa, (51).

Aguinis, H. (2019). Performance Management (4th ed). Chicago: Chicago Business Press, IL.

Agusra, D., Febrina, L., Lussianda, E. O., dan Susanti, A. R. (2021). The Effect of Compensation and Motivation on

Employee Performance. Husnayain Business Review, 1(1), 1-8.

Ahammad, T. (2017). Personnel Management to Human Resource Management (HRM): How HRM

Functions? Journal of modern accounting and auditing, 13.

Aisah, S. N. (2021). Pengaruh Kompensasi Terhadap Produktifitas Kinerja Karyawan (Studi Pada Pt. Bumiraya

Investindo Mill Sebanti Kotabaru). Jurnal Maritim, 3(1), 1-7.

Akbar, S. (2018). Analisa Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan. Jiaganis, 3(1).

Al-Omari, K., dan Okasheh, H. (2017). The Influence of Work Environment on Job Performance: A Case Study of

EngineeringCompany in Jordan. International Journal of Applied Engineering Research, 12(24), 15544-

Aliku, I. H., Morka, T. O., dan Igemohia, F. (2020). Compensation Management And Employee Performance:

Manufacturing Industry In Focus. Palarch's Journal Of Archaeology Of Egypt/Egyptology, 17(7), 8792-8810.

Alwi, M. (2017). Pengaruh Kompensasi, Kompetensi, dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan Cv. Xyz. Jurnal

Logika Universitas Swadaya Gunung Jati, 4(2), 2809-1876.

Amstrong. (2021). Human Resorce Management Practice. London: Kogan Page.

Amri, A., dan Ramdani, Z. (2021). Effect Of Organization Commitment, Work Motivation, And Work Discipline On

Employee Performance (Case Study: Pt. Pln (Persero) P3b Sumatera Upt Padang). International Journal Of

Educational Management And Innovation, 2(1), 88-99.

Apuke, Oberiri D. (2017). Quantitative Research Methods A Synopsis Approach. Arabian J Bus Manag Review

(Kuwait Chapter), 6(10), 40-47.

Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka cipta.

Bennett, B., Bettis, J. C., Gopalan, R., & Milbourn, T. (2017). Compensation goals and firm performance. Journal of

Financial Economics, 124(2), 307-330.

Bharata, A. (2016). The Influence of Compensation and Training toward Work Discipline and Its Impact on the

Employees’ Performance in the Research Center of Science and Technology (PUSPIPTEK). The Winners,

(1), 1-8.

Creswell, John W. (2015). Penelitian Kualitatif & Desain Riset : Memilih Diantara Lima Pendekatan. Yogjakarta :

Pustaka Pelajar.

Debusscher, J., Hofmans, J., & De Fruyt, F. (2016). The effect of state core self-evaluations on task performance,

organizational citizenship behaviour, and counterproductive work behaviour. European Journal of Work and

Organizational Psychology, 25(2), 301-315.

Dessler. (2020). Human Resource Management (16th Ed). United State America: Pearson

Do, T. T. (2018). How Spirituality, Climate and Compensation Affect Job Performance. Social Responsibility Journal.

Edison, E., Anwar, Y., dan Komariah, I. (2016). Manajemen Sumberdaya manusia. Bandung: Alfabeta

Eidd, M. A. H., et al. (2021) Does Executive Compensation Dispersion Affect Firm Performance: The Moderating

Role of Technology Intensity. International Journal of Innovation, Creativity and Change. 15(3), 438-462.

Firmansyah, F. (2021). Analisis Pemberian Kompensasi Terhadap Peningkatan Produktivitas Kerja Karyawan Pada

Rm. H. Fauzan Banjarmasin. Doctoral Dissertation, Universitas Islam Kalimantan Mab. Banjarmasin:Tidak

Diterbitkan.

Garaika., dan Darmanah. (2019). Metodelogi Penelitian. Lampung Selatan: CV. Hira Tech.

Hankir, D., Haspolat, N., dan Berberoglu, A. (2020). The Effect of Compensation, Training and Knowledge Transfer,

and Creativity Culture on Employee Performance within the hotel industry in Lebanon. European Journal of

Business and Management, 12(15), 34-42.

Hartanto, V. C., dan Turangan, J. A. (2021). Pengaruh Lingkungan Kerja, Kepemimpinan, Dan Kompensasi Kepuasan

Kerja Pegawai Hotel Di Jakarta. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 3(2), 518-527.

Ismael et al. (2021). The Role Of Training And Development On Organizational Effectiveness. International Journal

Of Engineering, Business And Management, 5(3), 15–24

Kementerian Keuangan Republik Indonesia. (2012). Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jenderal

Kekayaan Negara. Jakarta : Kemenkeu.

Kementerian Keuangan Republik Indonesia. (2022, 14 Januari). KPKNL Malang Serahkan Dokumen Pengelolaan

Kekayaan Negara, Piutang Negara, Penilaian dan Lelang ke KPKNL Jember. [online]. Tersedia:

https://www.djkn.kemenkeu.go.id/. [30 Juni 2022].

Kadir, A. A., et al. (2019). The Effect of Compensation and Benefits Towards Employee Performance. In ACHITS 2019:

Proceedings of the 1st Asian Conference on Humanities, Industry, and Technology for Society, ACHITS 2019,

-31 July 2019, Surabaya, Indonesia (p. 171).

Kasmir. (2019). Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Kasmir. (2016). Manajemen Sumberdaya manusia (Teori Dan Praktik). Raja Grafindo Persada.

Kim, Hong Soon; Jang, Soocheong (Shawn). (2020). The Effect Of Increasing Employee Compensation On Firm

Performance: Evidence From The Restaurant Industry. International Journal Of Hospitality Management,

(), 102513–.

Lampengan, Pricilia, James D. D. Massie, Ferdy Roring. (2019). Pengaruh Motivasi, Kepercayaan Dan Sikap

Konsumen Terhadap Minat Beli Pengguna Online Shop Zalora Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis

Unsrat Manado. Jurnal EMBA 7(4), 5693-5702.

Lestari, E. R. (2019). Manajemen Inovasi: Upaya Meraih Keunggulan Kompetitif. Malang: Universitas Brawijaya

Press

Maarif., dan Kartika. (2021). Manajemen Kinerja Sumberdaya manusia. Bandung: PT Penerbit IPB Press.

Mariana, N. N., Umar, A., & Tamsah, H. (2018). Pengaruh kompensasi, kompetensi dan motivasi terhadap kinerja

pegawai pada dinas pekerjaan umum dan penataan ruang di kabupaten bantaeng. YUME: Journal of

Management, 1(2).

Marwansyah, S. (2016). Analisis Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham pada Bank BUMN. Moneter-Jurnal

Akuntansi dan Keuangan, 3(2).

Mourougan, S., & Sethuraman, K. (2017). Hypothesis development and testing. IOSR Journal of Business and

Management (IOSR-JBM), 9(5), 34-40.

Nurmansyah, Andry. (2020). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan di Kantor Pelayanan Kekayaan

Negara dan Lelang Tasikmalaya. ATRABIS: Jurnal Administrasi Bisnis, 6(1), 93-112.

Oscar, S.M.B., Bhebeb., dan Sumirah, Diah M.M. (2019). Pengaruh Grooming Pada Customer Relations Coordinator

(CRC) Terhadap Kepuasan Pelanggan di PT Astra international TBK Toyota Sales Operation (Auto2000)

Pasteur Bandung. Jurnal Bisnis dan Pemasaran, 9(1), 1-11.

Ozkeser, B. (2019). Impact Of Training On Employee Motivation In Human Resources Management. Procedia

Computer Science, 158, 802-810.

Pandey, J. (2018). Factors affecting job performance: an integrative review of literature. Management Research

Review.

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 263/PMK.01/2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat

Jenderal Kekayaan Negara. (Berita Negara Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2017)

Pertiwi, N.K.A.Y., dan Supartha, I.W.G. (2021). The Effect Of Compensation And Organizational Commitment On

Employee Satisfaction And Retention. American Journal Of Humanities And Social Sciences Research (Ajhssr),

(3), 333-342.

Perwira, I. (2020). Pengaruh Kompensasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan Cinema XXI di Kota

Makassar. Jurnal Ilmiah Ecosystem, 20(1), 98-105.

Prasetio, A. P., Luturlean, B. S., dan Agathanisa, C. (2019). Examining Employee’s Compesansation satisfaction and

work stress in a retail company and its effect to increase employee job satisfaction. International Journal of

Human Resource Studies, 9(2), 239-265.

Purba, J. H. (2018). Perencanaan strategi sumberdaya manusia dan prestasi kerja karyawan. Jurnal Manajemen, 4(1),

-51.

Ratnasari, R. T., dan Kirana, K. C. (2017). Evaluasi Kinerja Sumberdaya manusia (SDM).

Rees, G., dan Smith, P. (2021). Strategic Human Resource Management: An International Perspective. New York :

Sage.

Rohida, L. (2018). Pengaruh era revolusi industri 4.0 terhadap kompetensi sumberdaya manusia. Jurnal Manajemen

Dan Bisnis Indonesia, 6(1), 114-136.

Sabrina, R. (2021). Manajemen Sumberdaya manusia: Unggul, Kreatif, Dan Inovatif Di Era Revolusi Industri 4.0.

Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 22(2), 216-222.

Sari, D. P., & Ayuningtias, H. G. (2020). Pengaruh Manajemen Talenta Terhadap Kinerja Karyawan Yayasan

Pendidikan Telkom Kota Bandung. eProceedings of Management, 7(2).

Sinambela. (2021). Manajemen Sumberdaya manusia : Membangun Tim Kerja Yang Solid Untuk Meningkatkan

Kinerja. Jakarta: Bumi Aksara.

Sari, Meita S., dan Zefri, Muhammad. (2019). Pengaruh Akuntabilitas, Pengetahuan dan Pengalaman Pegawai Negeri

Sipil Beserta Kelompok Masyarakat (POKMAS) Terhadap Kualitas Pengelolaan Dana Kelurahan di

Lingkungan Kecamatan Langkapura. Jurnal Ekonomi, 21(3), 308-315.

Setyaningsih, R. (2019). Pengaruh gaya kepemimpinan, efektivitas kepemimpinan dan kecerdasan emosional

pemimpin terhadap kinerja pegawai di lingkungan kantor kecamatan salaman. Doctoral dissertation, Skripsi,

Universitas Muhammadiyah Magelang). Magelang: Tidak diterbitkan.

Siddiqi, T., dan Tangem, S. (2018). Impact Of Work Environment, Compensation, and Motivation on The

Performance of Employees In The Insurance Companies of Bangladesh. South East Asia Journal Of

Contemporary Business, Economic and Law, 15(5), 153-162.

Sihaloho, R.D., dan Siregar, H. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Super Setia

Sagita Medan. Jurnal Ilmiah Socio Secretum, 9(2), 273-281.

Simamora, Henry. (2019). Manajemen Sumberdaya manusia. Yogyakarta: STIEY.

Simangunsong, E., Saragih, J. L., Purba, B., dan Purba, I. R. (2021). Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja

Terhadap Semangat Kerja Pada Kopdit Cu Mandiri Tebing Tinggi.

Sindelar, J. (2016). Investigation of factors influencing employee performance: A case of sales forecasting.

International Journal of Organizational Analysis.

Singh, Shikta. (2020). Methodological Issues in Management Research Advances, Challenges and the Way Ahead.

Bingley: Emerald Publishing.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukardi. (2019). Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi dan Praktiknya (Edisi Revisi). Jakarta : PT Bumi

Aksara.

Syahrum, S. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Cita Pustaka Media. Siahaan, Amiruddin, 01-01.

Syukri, A., Krisnaldy, K., & Pasaribu, V. L. D. (2021). Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja

pegawai. Jurnal Semarak, 4(3), 1-13.

Syofian, S., Setiyaningsih, T., & Syamsiah, N. (2015). Otomatisasi metode penelitian skala likert berbasis

web. Prosiding Semnastek.

Tabouli et al. (2017). The Impact of Human Resources Management on Employee Performance Organizational

Commitment Mediator Variable. Asian Social Science, 12(9), 176-192.

Usmadi, U.

Makalah Konferensi Matematika Nasional.

Wikaningrum, T., Udin., dan Yuniawan, A. (2020). The relationships among leadership styles, communication skills,

and employee satisfaction: A study on equal employment opportunity in leadership. Journal of Business and

Retail Management Research (JBRMR), 13(1), 138–147.

Zubaidah, R.A., Haryono, S., dan Udin, U. (2021). The Effects of Principal Leadership and Teacher Competence on

Teacher Performance: The Role of Work Motivation. Quality-Access to Success, 22(180).

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas

Diponegoro: Semarang.

Hendro, T. (2018). Pengaruh Kompensasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Tetap CV. Karya

Gemilang . AGORA, 6(1), 1-8.

Wibowo. (2017). Manajemen Kinerja. Edisi Kelima. Depok: PT. Raja Grafindo Persada

Downloads

Published

2023-09-20

Issue

Section

Program Studi S1 Manajemen (Manajemen Bisnis Telekomunikasi & Informatika)