Analisis Perilaku Konsumtif Audience Instagram Saat Menonton Review Beauty Influencer Tasya Farasya

Authors

  • Ken Zahra Zatiya Telkom University
  • Rah Utami Nugrahani Telkom University

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya tayangan review yang ada pada media sosial Instagram beauty influencer
Tasya Farasya yang menyebabkan terbentuknya perilaku konsumtif di kalangan remaja khususnya mahasiswa dan
kaum hawa. Hal tersebut terlihat dengan membeli produk kecantikan dengan fungsi yang sama namun dari brand yang
berbeda, selain itu mereka juga sering membeli produk kecantikan yang baru meskipun yang lama belum habis pakai.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana munculnya perilaku konsumtif audience Instagram saat setelah
menonton review yang dilakukan oleh beauty influencer Tasya Farasya dan mengetahui dampak dari adanya perilaku
konsumtif yang muncul. Subjek dari penelitian ini adalah remaja akhir khususnya mahasiswi yang merupakan
pengikut dari media sosial Instagram Tasya Farasya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif
kualitatif, dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dengan keempat informan, dokumentasi, dan studi
pustaka. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terbentuknya perilaku konsumtif timbul secara tidak sadar dan
dipengaruhi oleh beberapa faktor, setelah menonton konten review pada story Instagram Tasya Farasya berdampak
menyebabkan para remaja berperilaku konsumtif untuk selalu tertarik membeli produk yang direview oleh beauty
influencer Tasya Farasya.


Kata kunci-perilaku konsumtif, review, beauty influencer, Tasya Farasya

References

Akhmad Basuni, N. I. (2022). Pengaruh Terpaan Konten Video #racunshopee di TikTok terhadap Perilaku Konsumtif.

JPRMEDCOM : Journalism, Public Relation, and Media.

Angella, T. a. (2020). Analisis Review Beauty Vlogger, Kualitas Produk, dan Harga terhadap Minat Beli Analysis of

Beauty Vlogger Reviews, Product Quality, and Price of Buying Interest.

Apriliana, N. S. (2019). Pengaruh intensitas melihat iklan di instagram terhadap pengetahuan dan perilaku konsumtif

remaja putri. Jurnal Komunikasi.

Astuti, E. D. (2013). Perilaku konsumtif dalam membeli barang pada ibu rumah tangga di Kota Samarinda.

Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi 1.2.

Cangara, H. (2007). Pengantar Ilmu Komunikasi Edisi Revisi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Corbin, J. (2008). The Basics of Qualitative Research (3rd ed). Los Angeles: CA : Sage.

De Veirman, M. C. (2017). Marketing trough Instagram influencers: The impact of number of followers and product

divergence on brand attitude. international journal of advertising.

Diamond, S. (2015). The Visual Marketing Revolution: 26 Kuat Sukses Pemasaran di Media Sosial. Jakarta: PT.

Serambi Ilmu Semesta.

Doembana, I. A. (2017). Buku Ajar Manajemen dan Strategi Komunikasi Pemasaran. Yogyakarta: ZAHIR

Publishing.

Duyen, T. M. (2016). Beauty Bloggers Influence on Vietnamese Young Thesis Degree Programme in International

Bussiness. Faculty of Business Administration. Saimaa University of Applied.

Dwi, B. (2012). "tmoko Instagram Handbook".

Effendi, O. U. (2002). Dinamika Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Elsik Trisna Susanti, L. R. (2020). Pengaruh Tayangan Youtube Beauty Vlogger Terhadap Perilaku Konsumtif

Kosmetik Pada Mahasiswi Jurusan Tata Rias dan Kecantikan Universitas Negeri Padang. Jurnal Tata Rias

dan Kecantikan.

Fadillah, A. N. (2020). Analisis Pengaruh Promosi Digital Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Perbankan

Syariah dalam Berbelanja Online dengan Religiusitas sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi,

Keuangan, dan Perbankan .

Fitriyani, N. P. (2013). Hubungan antara konformitas dengan perilaku konsumtif pada mahasiswa di Genuk Indah

Semarang. Jurnal Psikologi, 12(1), 1-14.

Fitriyani, N. P. (2013). Hubungan antara konformitas dengan perilaku konsumtif pada mahasiswa di Genuk Indah

Semarang. Jurnal Psikologi.

Girsang, C. N. (2020). Pemanfaatan Micro-Influencer pada Media Sosial sebagai Strategi Public Relation di Era

Digital. Jurnal Ilmu Komunikasi.

Hariyanti, N. T. (2018). Pengaruh influencer marketing sebagai strategi pemasaran digital era moderen (sebuah studi

literatur). Eksekutif 15.1.

Irfan Maulana, J. M. (2020). Media Influencer Terhadap Perilaku Konsumtif di Era Ekonomi Digital. Majalah Ilmiah

Bijak.

Kotler, P. G. (2001). Prinsip-Prinsip Pemasaran (Judul Asli : Principles of Marketing).

Kurniawan, P. (2017). Pemanfaatan media sosial Instagram sebagai komunikasi pemasaran modern pada Batik

Burneh. Competence: Journal of Management Studies 11.2.

Lestarina E, K. H. (2017). Perilaku konsumtif di kalangan remaja. JRTI (Jurnal Riset Tindakan Indonesia), 2(2).

Loeper, A. J. (2014). Influential opinion leaders. The Economic Journal.

Mackenzie, N. &. (2006). Research dilemmas: Paradigms, methods and methodology. Issues In Educational Research,

(2), 193-205.

Maharani, P. a. (2022). Fenomena Beauty Vlogger Pada Perilaku Konsumtif Di Kalangan Mahasiswi Yogyakarta.

Dimensia: Jurnal Kajian Sosiologi, 11(2), 1-15.

Mahendra, I. T. (2017). Peran Media Sosial Instagram dalam Pembentukan Kepribadian Remaja Usia 12-17 Tahun di

Kelurahan Kebalen Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi. Bachelor's Thesis.

Marino Ananda, N. H. (2021). Dibalik Perilaku Konsumtif NCTZEN dlm Pembelian Merchandise NCT (Studi Kasus

NCTzen Malang). Jurnal Integrasi dan Harmoni Inovatif Ilmu-Ilmu Sosial.

Mohajan, H. K. (2018). Qualitative research methodology in social sciences and related subjects. . Journal of economic

development, environment and people.

Moleong, L. J. (2004). Metodologi Penelitian Pendidikan Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mulyana, D. (2000). Metodologi Penelitian Kualitiatif Paradigma Baru Ilmu Komunikasi dan Social Budaya.

Nasrullah, R. (2022). Teori dan riset media siber (cybermedia). Prenada Media.

Nasution, A. (2021). Strategi Pemasaran Bisnis Kuliner Menggunakan Influencer Melalui Media Sosial Instagram.

Jurnal Bisnis Corporate 6.1 (2021): 11-18.

Oktarina, Y. a. (2017). Komunikasi dalam perspektif teori dan praktik. Deepublish.

Panuju, R. (2019). Komunikasi pemasaran: pemasaran sebagai gejala komunikasi sebagai strategi pemasaran.

Prenada Media.

Pertiwi, F. a. (2020). Personal Branding Ria Ricis pada Media Sosial Instagram. Jurnal Penelitian Komunikasi 23.1 .

Rakhmat, J. (2009). Metode Penelitian Komunikasi.

Rini Handayani, I. N. (2021). Effect Of Online Shopping On Consumtive Behavior In Pandemic Time Covid-19.

SSRN: Social Science Research Network.

Rizwan Ahmed, S. S. (2015). Impact of Celebrity Endrosement on Consumer Buying Behavior. SSRN : Social Science

Research Network.

Rizwan Raheem Ahmed, S. K. (2015). Impact of Celebrity Endrosement on Consumer Buying Behavior. Journal of

Business & Economics Research.

Sheena, K. S. (2017). Impact of Influencers in Consumer Decision Process: the Fashion Industry. SCMS Journal of

Indian Management.

Sopiah, S. M. (2013). Perilaku Konsumen.

Soraya, I. (2017). Personal Branding Laudya Cynthia Bella Melalui Instagram (Studi Deskriptif Kualitatif Pada Akun

Instagram@ Bandungmakuta). Jurnal Komunikasi 8, no. 2.

Sugiarto, I. M. (2022). The Role of E-Marketing Mix, Influencer, and Followers Engagement Toward Product

Purchasing Decisions. Jurnal Aplikasi Bisnis dan Manajemen (JABM), 8(3), 677-677.

Susanti, E. T. (2022). Pengaruh Tayangan Youtube Beauty Vlogger Terhadap Perilaku Konsumtif Kosmetik Pada

Mahasiswi Jurusan Tata Rias dan Kecantikan Universitas Negeri Padang. Jurnal Tata Rias dan Kecantikan,

(2), 30-40.

Suwandi, B. D. (2008). Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta.

Tuten, T. L. (2008). Advertising 2.0: social media marketing in web 2.0 world.

Verdiansyah, D. (2008). Filsafat Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Jakarta: Indeks.

Widodo, W. D. (2017). Pengaruh beauty vlogger terhadap source characteristics serta dampaknya terhadap purchase

intention. Doctoral dissertation, Brawijaya University.

Zukhrufani, A. a. (2019). The effect of beauty influencer, lifestyle, brand image and halal labelization towards halal

cosmetical purchasing decisions. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam (Journal of Islamic Economics and

Business) 5(2), 168.

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Ilmu Komunikasi