Pengaruh Product Placement Terhadap Brand Awareness Samsung Dalam Indonesia’s Next Top Model

Authors

  • Baiq Safira Aulia Telkom University
  • Muhammad Al Assad R Telkom University

Abstract

Perusahaan Samsung merupakan perusahaan yang memproduksi perangkat elektronik terbesar di dunia dan kantornya
berpusat di Seol Korea Selatan tepatnya di Seocho Samsung Town. Samsung Indonesia menduduki peringkat pertama
dalam persaingan pasarnya, namun ditahun 2017 ke tahun 2018 mengalami penurunan. Hal ini membuat penelitian
ini menarik, karena pada penelitian ini ingin mengetahu pengaruh dari product placement terhadap brand awareness
Samsung dalam indonesia’s next top model.Samsung melakukan product placement di dalam program pencarian bakat
indonesia’s next top model yang disiarkan di saluran televisi, Netverse dan juga youtube. Indonesia’s next top model
sendiri merupakan ajang pencarian bakat untuk menentukan top model sejak 2020 dan sudah memiliki tiga pemenang
di cycle pertama, kedua dan ketiga tiap tahunnya berbeda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahu apakah terdapat
pengaruh antara variabel bebas dan variable terikat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang memakai
jenis penelitian analisis deskriptif. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah
responden sebanyak 100 orang. Hasil menunjukan bahwa adanya pengaruh varibel product placement terhadap
variable brand awareness dan memiliki pengaruh sangat baik
Kata Kunci-product placement, brand awareness, samsung, indonesia’s next top model.

References

Steven, S., & Sudrajat, R. H. (2019). PENGARUH PRODUCT PLACEMENT TERHADAP BRAND AWARENESS

Scriptura, 8(2), 75–82. https://doi.org/10.9744/scriptura.8.2.75-82

Widayanti, O. W. (2019).

Common |, 3.

Pranasidi, A. (2018). Pengaruh product placement terhadap brand awareness chrysler pada film

Logan.

d’Astous, A., & Seguin, N. (1999). Consumer reactions to product placement strategies in television sponsorship.

European journal of Marketing, 33(9/10), 896-910.

Belch, George E., dan Belch, Michael A. (2004). Advertising and Promotion (6). New York : The McGraw-Hill

Companies, Inc

Durianto, Darmadi., Budiman, Joko L., dan Sugiarto (2004). Brand Equity Ten : Strategi Memimpin Pasar (1). Jakarta

: Gramedia Pustaka Utama.

Russel, C.A (2002). Investigating The Effectiveness of Product Placement in Television Shows :

The Role of Modality and Plot Connection Congruence on Brand Memory Attitude. Journal of Consumer Research

(29), 308.

Aaker, David A. (1991), Managing Brand Equity: Capitalizing on the Value of a Brand Name. New York: The Free

Press

Russell, C. A. (1998), "toward a Framework of Product Placement: theoretical Propositions", in NA - Advances in

Consumer Research. Volume 25, eds. Joseph W. Alba & J. Wesley Hutchinson, Provo, UT: Association for Consumer

Research, Pages: 357-362.

Published

2024-04-30

Issue

Section

Program Studi S1 Digital Public Relations