Strategi Cyber Public Relations Polda Jawa tengah Dalam Meningkatkan Citra Lembaga
Abstract
Public Relations (PR) adalah peran penting dalam menjaga dan meningkatkan citra lembaga atau perusahaan melalui
komunikasi terencana. Di Polda Jawa Tengah, Cyber Public Relations (CPR) menjadi strategi utama untuk mencapai
tujuan tersebut dengan efektif. Rahmat Hersa Widiatmoko, sebagai informan kunci, mengakui keefektifan strategi ini
dalam memberikan informasi kepada masyarakat tentang kegiatan operasional Polda, seperti operasi lalu lintas yang
bertujuan untuk memberikan rasa aman pada hari-hari besar. CPR tidak hanya mengandalkan media sosial seperti
Instagram, tetapi juga Facebook, Twitter, dan website resmi Polda untuk memastikan komunikasi langsung dan
transparan antara Polri dan masyarakat. Dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif, penelitian ini mendalam
"Strategi Cyber Public Relations Lembaga Kepolisian" dan menunjukkan bahwa CPR berperan krusial dalam
meningkatkan citra lembaga kepolisian, membangun hubungan yang dekat dengan masyarakat, dan menjaga identitas
positif lembaga dalam era digital yang dinamis
Kata Kunci-cyber public relations
References
Abdalaziz*, D. M. M. O. (2020). Public Relations Strategy in the use of Management Information Systems to Improve
the Work of Institution. International Journal of Management and Humanities, 4(10), 33–41.
https://doi.org/10.35940/ijmh.j0949.0641020
Grunig, J. E. (2009). Paradigms of global public relations in an age of digitalisation. PRism, 6(2), 1–19.
http://praxis.massey.ac.nz/prism_on-line_journ.html
HUBUNGAN BAIK DENGAN MEDIA SUMMARY TUGAS AKHIR Penyusun : Novanda Agung Prihatama. (2011).
Masitoh, S., & Widiarti, P. W. (2018). Strategi Komunikasi Eksternal Humas Polda D. I. Yogyakarta Dalam
Mengelola Citra Positif Institusi the External Communication Strategy of the Yogyakarta Police Public
Relations in Managing a Positive Image of the Institutions. Lektur Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 1–16.
Moleong. (2005). Data primer, yaitu data yang diperoleh dari hasil wawancara secara dan pengamatan secara
mendalam kepada para informannya. 1.
Relations, P., Engagement, M., Relations, C. P., & Awareness, B. (2023). Fadia Aqila Devina. 1(3), 310–316.
Relations, P., Komunikasi, I., Jakarta, U. M., Porosity, I., & Internet, T. (2023). Dewi Ika Rahmawati 1* , Syifa Astasia
Utari 2. 2(2), 34–42.
Sidiq, D., & Harahap, R. M. (2019). An Overview on the Public Relations Strategic Management in Public Sector
Organizations. Advanced Journal of Social Science, 5(1), 73–80. https://doi.org/10.21467/ajss.5.1.73-80
Superadmin. (2021). No Title. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Ilmu Komunikasi. https://ik.umy.ac.id/cyberpublic-
relations-in-action/
Virginia, T. (2021). No Title. Vocasia.Id. https://vocasia.id/blog/definisi-public-relations/
Yelvita, F. S. (2022). No Title02, הארץ . á עיני Ù Ø× נà êâÕÖé Ùâ êÕ êÚÕèà Ùéç יßÙ(8.5.2017), 2005–2003.
!. . 0=><н0, . . . (2016). No Title %&" ! %& " " Ч % " " " %# Ч ! /
!"%& Ч % " "$ & % ! $" " %&$' & !" " #!"Э – #"#!"Э
%! . ВеEFA8> АAеEFе78B?Bг88 И РеаA8@аFB?Bг88, 13(3), 44–50.