Pengaruh Pajak Daerah, Retribusi Daerah Dan Hasil Pengelolaan Kekayaan Yang Dipisahkan Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Medan Tahun 2019-2024

Authors

  • Dhea Putri Fatmayani Telkom University
  • Ardan Gani Asalam Telkom University

Abstract

Desentralisasi fiskal memberi otoritas kepada pemerintah daerah agar mengatur keuangan secara mandiri dalam
rangka meningkatkan efisiensi dan akuntabilitas pelayanan publik. Salah satu tolok ukur keberhasilannya adalah
Pendapatan Asli Daerah (PAD). Kota Medan, pusat ekonomi di Sumatera Utara memiliki prospek PAD yang
besar, tapi ternayta realisasinya belum maksimal. Penelitian ini menganalisis pengaruh pajak daerah, retribusi
daerah, serta pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan terhadap PAD Kota Medan. Metode yang dipakai
adalah kuantitatif dengan pendekatan regresi linear berganda berdasarkan data sekunder dari tahun 2019–2024
yang diperoleh melalui laporan realisasi angagaran dengan jumlah 72 sampel. Hasil menampilkan pajak dan
retribusi daerah berkontribusi dengan positif dan sig. terhadap PAD, sedanggkan pengelolaan kekayaan daerah
yang dipisahkan tidak ada pengaruh yang berati. Temuan ini menyoroti pentingnya peningkatan kepatuhan pajak
serta evaluasi kinerja BUMD guna mengoptimalkan penerimaan daerah. Upaya ini diharapkan dapat memperkuat
implementasi desentralisasi fiskal dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kota Medan.
Kata kunci: Desentralisasi Fiskal, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah, Kontribusi, Pajak Daerah, Pendapatan
Asli Daerah, Retribusi Daerah.

References

Ardiyanti, D. A., Abbas, D. S., Yahawi, S. H., & Hendriyanto, S. (2023). Pengaruh Pajak Daerah, Retribusi

Daerah, Dana Alokasi Umum, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan dan Lain- Lain

Pendapatan Asli Daerah yang Sah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Provinsi Jawa Barat. OPTIMAL:

Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, Vol.2, No.4.

Budiharjo, R., Pratomo, D., & Wahjoe Hapsari, D. (2025). Local Government Financial Performance: Good

Governance, the Efectiveness Internal Control and Competence. 10(1), 125–138.

Firdaus, M. R., Anwar, H. S., & Malik, I. (2022). Efektivitas Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang

Dipisahkan Tahun 2017-2019 Di Kota Bandung.

Hana, C., & Sunarti, D. (2022). Analisis Pengelolaan Retribusi Pasar Tradisional Dalam Rangka Meningkatkan

Pendapatan Asli Daerah. JURNAL AKUNTANSI DAN EKONOMI BISNIS.

Hingide, S., Kawung, G. M. V., & Maramis, M. Th. B. (2023). Analisis Kontribusi Pajak Daerah dan Retribusi

DaerahTerhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Tomohon. Jurnal Berkala Ilmu Efisiensi, 23 No 9.

Molana, D. H. (2024). PKS Soroti 3 BUMD Tak Dongkrak PAD Medan, Bobby Minta Direksi Berinovasi.

https://news.detik.com/berita/d-5744336/pks-soroti-3-bumd-tak-dongkrak-pad-medan-bobby-mintadireksi-berinovasiNugraha, R. S., & Mudid, D. (2024). Pengaruh Kontribusi Pajak Air Tanah, Pajak Penerangan Jalan, Dan Pajak

Hiburan Terhadap Pendapatan Asli Daerah (Studi Kasus Pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten

Semarang Periode 2018 - 2022). JEMAP : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, Dan Perpajakan.

Permadi, B. A., & Asalam, A. G. (2022). Pengaruh Pajak Hotel, Pajak Restoran Dan Pajak Hiburan Terhadap

Pendapatan Asli Daerah (Studi Empiris Pada Kabupaten Brebes Tahun 2016-2020). Jurnal Ilmiah MEA, 6

No 3.

Rahayu, S., Raviyanti, A. A., & Mahardika, D. P. K. (2016). Local Government Revenue, General Allocation

Fund, Special Allocation Fund, Capital Expenditure to Human Development Index (HDI) in Papua,

Indonesia. Advanced Science Letters, 22(12), 4077–4081. https://doi.org/10.1166/asl.2016.8199

Romulo. (2024). Pendapatan Retribusi Parkir Alami Penurunan, Dishub Medan Akan Revisi Perwal Parkir

Berlangganan. Jurnalx.Co.Id.

Said, M. (2023). Bapenda Kota Medan menjemput tunggakan pajak hotel dan restoran. ANTARA Kantor Berita

Indonesia.

Silalahi, V. D. T. P., & Asalam, A. G. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak, Pemahaman Peraturan

Perpajakan, Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi,

& Akuntansi (MEA), 6(3), 273–282. https://doi.org/10.31955/mea.v6i3.2353

Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.

Suprapto, S., & Purbowati, R. (2024). Kontribusi Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan

Daerah yang Dipisahkan dan Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah Terhadap Pendapatan Asli

Daerah (PAD). 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.59837/jan.v2i1.28

Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah. (n.d.).

Yasser, H., & Widajantie, T. D. (2023). Pengaruh Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Terhadap Pendapatan Asli

Daerah Provinsi Jatim. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, Dan Akuntansi).

Published

2025-09-18

Issue

Section

Prodi S1 Akuntansi