Pengaruh Financial Stability, Financial Leverage, Rasio Capital Turnover, Dan Ineffective Monitoring, Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan (studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016)
Abstract
ABSTRAK Kecurangan pelaporan keuangan merupakan jenis kecurangan atau fraud yang paling merugikan dibandingkan dengan bentuk kecurangan yang lainnya. Karena kecurangan pelaporan keuangan dapat menyebabkan kesalahan dalam pengambilan keputusan bagi pihak pengguna laporan keuangan. Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui apakah ada pengaruh dalam financial stability, financial leverage, rasio capital turnover, dan ineffective monitoring terhadap kecurangan pelaporan keuangan (manajemen laba), Penelitian ini menggunaka jenis penelitian deskriptif verifikatif bersifat kausalitas. Dengan objek penelitian yaitu, perusahaan pertambangan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesi (BEI) tahun 2012-2016. Data penelitian didapatkan dengan teknik purposive sampling dan diperoleh sebanyak 32 sampel, dengan teknik analisis yang digunakan regresi data panel. Hasil penelitian secara parsial mendapatkan bahwa financial stability berpengaruh terhadap kecurangan pelaporan keuangan. Sementara financial leverage, rasio capital turnover, dan ineffective monitoring tidak berpengaruh terhadap kecurangan pelaporan keuangan. Kata kunci : financial stability, financial leverage, rasio capital turnover, ineffective monitoring serta kecurangan pelaporan keuangan ABSTRACT Financial reporting fraud is the most harmed type of fraud compared to other forms of fraud. Because fraudulent financial reporting can lead to errors in decision making for the users of financial statements. This study aims to determine whether there is influence in financial stability, financial leverage, capital turnover ratio, and ineffective monitoring against fraudulent financial reporting (earnings manajement). This research uses the type of descriptive research verifikatif is causality. With the object of research that is, mining companies listed on Bursa Efek Indonesi (BEI) in 2012-2016. The research data obtained by purposive sampling technique and obtained as many as 32 samples, with analysis technique used regresi panel data. ISSN : 2355-9357 e-Proceeding of Management : Vol.5, No.3 Dsember 2018 | Page 3382 The results of the study partially found that financial stability has an effect on fraudulent financial reporting. While financial leverage, capital turnover ratio, and ineffective monitoring have no effect on fraudulent financial reporting. Keywords: financial stability, financial leverage, capital turnover ratio, ineffective monitoring and fraudulent financial reportingDownloads
Published
2018-12-01
Issue
Section
Program Studi S1 Akuntansi