Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Pln Pusat Pemeliharaan Listrik UWP IV Bandung

Authors

  • Romat Saragih Telkom University

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan transformasional (X) terhadap kinerja karyawan (Y) pada PT PLN Pusat Pemeliharaan Listrik UWP IV. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif kausalitas. Teknik sampling dalam penelitian ini adalah sampling jenuh yaitu 40 karyawan di PT PLN Pusat Pemeliharaan Listrik UWP IV. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan pengujian hipotesis menggunakan uji f bahwa gaya kepemimpinan transformasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil penelitian secara parsial dengan menggunakan uji t, menunjukkan gaya kepemimpinan transformasional berpengaruh sebesar 22.6% terhadap kinerja karyawan. Kata Kunci: Gaya Kepemimpinan Transformasional, Kinerja Karyawan ABSTRACT The purpose of this study was to examine and analyzed the influence transformational leadership style (X) on employee performance (Y) in PT PLN Pusat Pemeliharaan Listrik UWP IV. This research is using quantitative research with research method is descriptive-causal. The type of sampling is saturated samples which is 40 employees in PT PLN Pusat Pemeliharaan Listrik UWP IV. Data analysis technique used is simple linear regression analysis. Based on hypothesis testing using f test that the transformational leadership have a positive and significant impact on employee performance. Results of studies using the t test, indicating that trasformational leadership style affect 22.6% of the employee’s performance. Keywords: Transformational Leadership Style, Employee Performance

Downloads

Published

2019-04-01

Issue

Section

Program Studi S1 Ilmu Administrasi Bisnis