Analisis Perancangan Konten Instagram Sebagai Media Promosi Destinasi Wisata Cirebon (Studi Kasus Pada Akun @Cirebonbribin)

Authors

  • Armelia Tri Octaviani Telkom University
  • Sri Widaningsih Telkom University

Abstract

Era modern saat ini Internet sudah berkembang dengan sangat cepat guna untuk menyebarkan dan hal
lainnya. Dengan kondisi Internet saat ini kita tidak pusing
untuk mendapatkan berita ataupun informasi lainnya yang
berada jauh dari diri kita bahkan jangkaunya sampai ke Internasional. Hal ini dikarenakan Internet mampu
menghubungkan seluruh dunia secara cepat dan pada waktu
yang bersamaan. Tentunya media sosial sangat berpengaruh
terhadap jaringan Internet, jikalau tidak ada jaringan maka
media sosial pun akan mati dengan sendirinya.
Metode penelitian dalam penelitian ini ialah dengan
menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan
deskriptif. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa
perancangan konten marketing diperlukan untuk
meningkatkan interaksi dan Insight pada akun instagram
@cirebonbribin. Selain itu perusahaan harus terus
memposting konten yang menarik, konsisten dan viral karena
sangat diperlukan untuk meningkatkan interaksi dengan
audiens dan juga meningkatkan Insight pada instagram serta
mampu memberikan efek yang sangat besar terhadap
wawasan berbagai kalangan, khususnya warga Cirebon dan
sekitarnya sehingga dapat menemukan berbagai informasi
yang beragam yang salah satunya ialah informasi terkait
tentang wisata ada dalam konten @cirebonbribin selain itu
guna untuk tetap menampakkan diri sebagai media yang
mempunyai kreativitas dan kredibilitas tinggi di Kota Cirebon.


Kata kunci— Internet, Media Sosial, Destinasi Wisata, Content Marketing, Instagram @cirebonbribin.

References

Ramaputra, M. A., & Afifi, S. (2021). Analisis strategi

kreatif konten promosi usaha foodies melalui media

sosial Instagram. Jurnal Ilmiah Manajemen Informasi

dan Komunikasi, 5(2), 67-81.Nugraha, Y. E., & Dami, K. (2021, June). Upaya

Promosi Pariwisata Pantai Liman Dengan Pemanfaatan

Media Sosial (Studi Kasus Pada Akun Instagram@

pantailimansemau). In Journey: Journal of

Tourismpreneurship, Culinary, Hospitality, Convention

and Event Management (Vol. 4, No. 1, pp. 169-194).

Randang, J. L. (2022). PEMANFAATAN MEDIA

SOSIAL INSTAGRAM SEBAGAI SARANAPROMOSI PARIWISATADI KABUPATEN TORAJA

UTARA. ACTA DIURNA KOMUNIKASI, 4(1).

Suranto, S. (2019). PEMANFAATAN INSTAGRAM

SEBAGAI MEDIA PROMOSI POTENSI WISATA

DINAS PARIWISATA KABUPATEN

SLEMAN. Lektur, Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(5).

Arinilhaq, R. P., & Setiawan, E. (2022, July).

Pemanfaatan Media Sosial sebagai Media Promosi

Obyek Wisata dan Seni Budaya di Jawa Barat.

In Bandung Conference Series: Public Relations (Vol.

, No. 2, pp. 672-679).Perdana, W. W., Krisnawati, E., & Abraham, R. H.(2023). PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL

INSTAGRAM SEBAGAI MEDIA PROMOSI DESAWISATA BANJAREJO. Jurnal Impresi

Indonesia, 2(7), 651-663.Dinarta, N. E. S. (2020). Fotografi Sebagai Media

Promosi Destinasi Wisata Surabaya (Studi Deskriptif Tentang Upaya Penggunaan Foto Sebagai Media Promosi Oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Surabaya) (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS AIRLANGGA).

Published

2024-07-09

Issue

Section

Program Studi D3 Manajemen Pemasaran