Analisis Kinerja Prioritas Perbaikan Desain Interior Berdasarkan Persepsi Pelanggan Menggunakan Metode Customer Satisfaction Index Pada Pt. Niaga Sarae Intermedia Tahun 2023
Abstrak
Sebuah kualitas layanan pada bidang manajemen pemasaran adalah penilaian menyeluruh
pelanggan terhadap hasilpelayanan yang diberikan perusahaan, maka dari itu dibutuhkannya sebuah pelayanan
yang prima dari sebuah perusahaan untuk menaikan value (nilai) di benak setiap calon-calon konsumen. Dengan adanya
sebuah statement <target desain yang telah ditentukan oleh
perusahaan hanya tercapai 10% saja=, maka tujuan dari
penelitian ini adalah untuk memperjelas hasil analisis prioritas
perbaikan desain interior berdasarkan persepsi pelanggan.
Mengapa tujuan ini dipilih, dikarenankan perusahan ini
menginginkan penganalisaan terhadap desain yang telah
diberikan kepada para pelanggan, apakah sudah sesuai
dengan keinginan para pelanggan atau tidak. Penelitian ini
menggunakan metode kuantitatif dengan analisis deskriptif. Populasi
yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari pelanggan yang
menerima pesanan dari PT. Niaga Sarae Intermedia. Pengambilan
sampel dilakukan dengan menggunakan non-probability sampling dari
total 140 responden. Hasil sebaran survei diolah menggunakan analisis
deskriptif dan indeks kepuasan pelanggan yang didukung aplikasi SPSS
untuk mengetahui variable yang perlu dilakukan perbaikan.
Kata Kunci: Analisis Deskriptif, Pernyataan Pelanggan,
Kinerja Layanan Desain Interior.
Referensi
Sinambela, Lijan P. 2021. Metodologi Penelitian Kuantitatif: Teoretik Dan Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada Electronic References
_ Journal
- Purnama, M. P., & Wibowo, S. (2020). Pengaruh Electronic Word Of Mouth di Sosial Media Instagram Terhadap Proses Keputusan Pembelian PayTV Transvision Studi Kasus: Transvision Kota Bandung 2020. eProceedings of Applied Science,
(2).
- Siddiq, M. D., Lutfie, H., & Wibowo, S. (2019). Pengaruh Kualitas Layanan Melalui Kepuasan
Pelanggan Terhadap Loyalitas Pada Telkom Indihome Witel Lembong Bandung (Studi Pada
Pengguna Indihome Pt Telekomunikasi Tbk Witel Lembong Bandung 2019). eProceedings of Applied Science, 5(2).