Optimalisasi Penggunaan Smart Key Dalam Meningkatkan Pelayanan Pada Tamu Di Nilai Springs Resort Hotel Malaysia Tahun 2018

Penulis

  • Mario Paulus Rustandi Telkom University
  • Ersy Ervina Telkom University
  • Riza Taufiq Telkom University

Abstrak

Abstrak RFID (Radio Frequensi Identification)merupakan teknologi baru yang mampu megirimkan identitas berupa digit tertentu.Di Nilai Springs Resort Hotel ini pintu kamar sering kali tidak dapat dibuka saat tamu hendak masuk kamar. Fenomena ini di sebabkan karena tidak adanya maintenance berkala dari pihak engineering hotel. Tujuan penelitian penulis dalam proyek akhir ini adalah untuk mengetahui bagaimana fungsi smart key di Nilai Spings Resort Hotel, mengetahui peran divisi terkait dalam merawat smart key di Nilai Springs Resort Hotel, dan untuk mengetahui bagai mana optimalisasi smart key di Nilai Springs Resort Hotel dalam meningkatkan pelayanan. Oleh karenga itu jangan sampai masalh kecil di hotel merusak keseluruhan citra hotel. Metode penelitian di sini saya menggunakan obervasi, studi pustaka, wawancara, dokumentasi. Hasil dari penelitian di sini yaitu divisiFront Office telah melakukan bagian tugasnya dengan benar dan divisi Engineering masih kurang optimal dalam melakukan tugasnya di sini saya mencoba memberi saran untuk dapat mengoptimalkan penggunaan Smart Key tersebut. Kata Kunci: RFID, Smart key, Optimalisasi pelayanan, Nilai Springs Resort Hotel Abstract: RFID (Radio Frequence Identification) is a new technology that is able to send identities in the form of certain digits. At Nilai Springs Resort Hotel, room doors often cannot be opened when guests want to enter the room. This phenomenon is caused by the absence of periodic maintenance from the hotel engineering. The purpose of the author's research in this final project is to know how the function of smart key in Nilai Springs Resort Hotel, to know the role of related division in caring for smart key at Nilai Springs Resort Hotel, and to know how to optimize the smart key at Nilai Springs Resort Hotel in improving service .. Therefore do not let small mistake in the hotel damage the overall image of the hotel. The research method here I use obervation, literature study, interviews, documentation. The result of the research here is the Front Office division has done the job part correctly and the Engineering division is still less than optimize in doing its job here I try to give suggestions to be able to optimize the use of Smart Key Keywords: RFID, Smart Key, Optimization service, Nilai Springs Resort Hotel

##submission.downloads##

Diterbitkan

2018-12-01

Terbitan

Bagian

Program Studi D3 Perhotelan