Fenomena Pemakaian Ponsel Cerdas Sebagai Media Fotografi Di Era Milenium (studi Kasus : Kota Banjar)

Authors

  • Kiky Zakiyyatun Octaviani Telkom University
  • Sigit Kusumanugraha Telkom University
  • Donny Trihanondo Telkom University

Abstract

ABSTRAK Studi penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana fenomenologi penggunaan Ponsel Pintar tersebut bisa berkembang begitu cepat di dalam Fotografi. Penelitian ini juga menggunakan metode Kualitatif, yang dimana hasil dari pengumpulan data-datanya dilakukan dengan cara wawancara. Sehingga mampu menggali dan mengetahui informasi terkait penggunaan Ponsel tersebut. Terdapat mahasiswa dan siswa SMA (tidak tergantung tingkatan dan asal sekolah) dan beberapa orang yang ahli di dalam bidang fotografi (Fotografer Profesional) di Kota Banjar. Yang pada akhirnya, semua tanggapan akan diintegrasikan kedalam sebuah data penelitian. Kata kunci : Teknologi Ponsel Cerdas, Fotografi, Fenomenologi. ABSTRACT This research study aims to find out how the phenomenology of smartphone user can develop so fast in photography. This study also uses a qualitative method, where the results of data collection are carried out by means of interviews. So that they are able to dig and find out information related to the user of the smartphone. There are high school students (regardless of school level and origin) and several people who are expert in the field of photography (professional Photographers) in Banjar City. In the end, all responses will be integrated into a research data. Keywords: Smartphone Technology, Photography, Phenomenology

Downloads

Published

2021-04-01

Issue

Section

Program Studi S1 Seni Rupa Murni