Peran Karya Instalasi Cahaya Terhadap Remaja Dengan Menggunakan Karya Di Sudut Pandang Bandung

Authors

  • Dami Hasanah Telkom University
  • Soni Sadono Telkom University
  • Donny Trihanondo Telkom University

Abstract

ABSTRACT The rise of places such as cafes, playgrounds, and tourist attractions that use artworks as a marketing strategy in the city of Bandung, especially in the Lembang area, one of these tourist attractions is Sudut Pandang Bandung, which attracts visitors, especially teenagers to come and enjoy their installation artworks. The use of installation artworks, especially light installations at tourist attractions or cafes, is an interesting thing. The research entitled "The Role of Light Installation Art for Youth by Using Artworks in Sudut Pandang Bandung", has formulated the problem is whether tourist attractions that use art work become the attraction of youth and how the role of arts for teenagers by using light installation artworks in Sudut Pandang Bandung. The goal is to determine the factor of youth interest in tourist attractions that use artworks and knowing the role of art on teenagers by using light installation artwork in Sudut Pandang Bandung. This study uses a qualitative method. The method of obtaining data is conducting literature studies, observation, interviews and documentation. The data presented by descriptive method. The foundation theory used is the aesthetic theory of art and hermeneutics. Based on the data analysis carried out, it was found that tourist attractions such as the Sudut pandang Bandung cafe which presents installation artworks, namely light installations, have a very positive impact on the views of the society, especially teenager on fine arts. Fine art is becoming more well-known, so that it brings art in the eyes of the public into an interesting subject to know. Apart from the side of art that can increase creativity, fine art is also something that is no longer boring for people, especially teenagers. Keywords : Tourist Attractions, Installation Art, Light Installation Artworks, Youth, and Interpretation. ABSTRAK Maraknya tempat seperti cafe, wahana bermain, dan juga tempat wisata yang menggunakan karya seni sebagai strategi pemasaran di kota Bandung terutama di daerah Lembang, salah satu tempat wisata tersebut yaitu Sudut Pandang Bandung yang menarik minat pengunjung terutama para remaja untuk datang dan menikmati sajian karya instalasinya. Penggunaan karya instalasi terutama instalasi cahaya ditempat wisata atau cafe adalah hal menarik. Penelitian dengan judul “Peran Karya Instalasi Cahaya Terhadap Remaja dengan Menggunakan Karya di Sudut Pandang Bandungâ€, memiliki rumusan masalah apakah tempat wisata yang menggunakan karya seni menjadi daya tarik remaja masa kini dan bagaimana peran seni rupa terhadap remaja dengan menggunakan karya instalasi cahaya di Sudut Pandang Bandung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor ketertarikan remaja terhadap tempat wisata yang menggunakan karya seni dan mengetahui peran seni rupa terhadap remaja dengan menggunakan karya instalasi cahaya di Sudut Pandang Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Adapun metode memperoleh data yaitu dengan melakukan studi pustaka, observasi, wawancara dan dokumentasi. Data disajikan dengan metode deskriptif. Landasan teori yang digunakan adalah teori estetika seni dan hermeneutika. Berdasarkan analisis data yang dilakukan, diperoleh kesimpulan bahwa tempat wisata seperti cafe Sudut Pandang Bandung yang menyajikan karya instalasi yaitu instalasi cahaya sangatlah memberi dampak positif terhadap pandangan masyarakat terutama remaja terhadap seni rupa. Seni rupa menjadi lebih dikenal sehingga menghantarkan seni dimata masyarakat menjadi pokok menarik untuk diketahui dan dipelajari. Selain dari sisi seni yang dapat meningkatkan kreativitas, seni rupa juga menjadi hal yang tidak membosankan lagi bagi masyarakat terutama para remaja. Kata kunci: Tempat Wisata, Seni Instalasi, Karya Instalasi Cahaya, Remaja, dan Interpretasi

Downloads

Published

2021-04-01

Issue

Section

Program Studi S1 Seni Rupa Murni