Perancangan Oven Pelebur Sampah Plastik (pet) Dengan Pendekatan Ergonomi Untuk Pengolahan Sampah Di Puntang Coffee Desa Campakamulya

Penulis

  • Jose Armando Budianto Telkom University
  • Yanuar Herlambang Telkom University
  • Hardy Adiluhung Telkom University

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk merubah kebiasaan masyarakat campakamulya yang membakar sampah nya agar tidak lagi membakar sampah plastik. Mengajarkan masyarakat cara mengolah sampah yang baik supaya lingkungan menjadi bersih dan udara tetap terjaga kesegarannya. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dikarenakan eksplorasi mendalam terkait pengolahan sampah di darah gunung puntang. Sehingga metode ini berkaitan langsung dengan fakta lingkungan sekitar. Hasil penelitian yang diperolen adalah sampah yang tidak berserakan.

Kata kunci : Pengolahan Sampah, Tempat Pengolahan, Sampah Plastik, Oven Industri.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2020-08-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Desain Produk