Perancangan Motion Graphic Untuk Mengedukasi Orang Tua Terhadap Masa Keemasan Otak Anak

Penulis

  • Muhammad Ali A’afi Telkom University
  • Dewa Alit Dwija Putra Telkom University

Abstrak

Abstrak Orang tua adalah peran paling penting dan paling berpengaruh dalam kehidupan seorang anak. Seorang anak sangat dibutuhkan pola asuh yang baik dan benar dari orang tuanya. Seluruh manusia memiliki fase masa keemasan, yang dinamakan The Golden Age, yaitu fase dimana kecerdasan otak sangat pesat di usia 0-6 tahun. Banyaknya orang tua muda/ baru yang tidak mengerti apa itu fase the golden age ini dan diperlukan untuk mengetahui poin-poin penting pada fase ini. Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data melalui metode observasi, wawancara, dan studi pustaka. Untuk dapat memberikan informasi mengenai perkembangan otak anak terhadap orang tua maka dibuatlah Motion Graphic. Kata Kunci: The Golden Age, Orang Tua, dan Motion Graphic Abstract Parents are the most important and the most influential role in a child's life. A child really needs a good and correct parenting from his parents. All humans have a golden age phase, which is called The Golden Age, which is a phase where the intelligence of the brain is very rapid at the age of 0-6 years. So many young or new parents don’t understand what the golden age phase is and are needed to know the important points in this phase. In this case, the authors collected data through the methods of observation, interviews, and literature study. To be able to provide information about children's brain development to parents, then a Motion Graphic was created. Keyword: Parenting, Parents, The Golden Age, and Motion Graphic.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-04-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual